Tag: merak

PUPR targetkan penyelesaian Tol Serang-Panimbang Seksi 3 dimulai 2024

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Bina Marga menargetkan penyelesaian konstruksi sisa Proyek Tol ...

Kapal Ferry bermuatan 135 truk terbakar di Pelabuhan Indah Kiat

ANTARA - Kapal Motor Penumpang (KMP) Mutiara Berkah I yang memuat 135 unit kendaraan truk angkutan barang dan 159 penumpang terbakar pukul 11.00 WIB ...

Warga antusias saksikan pemadaman kapal terbakar di Merak

Masyarakat sekitar Kota Cilegon, Banten antusias menyaksikan pemadaman Kapal Motor Penumpang (KMP) Mutiara Berkah I yang terbakar di dermaga ...

Penyebab kebakaran kapal di Cilegon masih belum diketahui

Penyebab kebakaran Kapal Motor Penumpang (KMP) Mutiara Berkah I di dermaga Pelabuhan Indah Kiat, Merak, Kota Cilegon, Banten, Rabu (6/9) hingga kini ...

Kapal ferry terbakar di Merak

Sejumlah petugas pemadam kebakaran menyemprotkan air untuk memadamkan kobaran api yang membakar kapal Ferry KMP Mutiara Berkah I yang terbakar saat ...

Evakuasi penumpang kapal terbakar di Cilegon gunakan "crane"

Tim SAR gabungan melakukan proses evakuasi penumpang di Kapal Motor Penumpang (KMP) Mutiara Berkah I yang terbakar di dermaga Pelabuhan Indah Kiat, ...

KMP Mutiara Berkah terbakar di Pelabuhan Indah Kiat Merak

Sebuah kapal barang KMP Mutiara Berkah I terbakar di Dermaga Pelabuhan Indah Kiat, Merak, Banten, pada Rabu (6/9/2023).   Kapal yang ...

ASDP berbagi suvenir hingga edukasi tiket daring ke pelanggan

ANTARA - PT Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan (ASDP) Indonesia Ferry berbagi ribuan suvenir dan 500 paket sembako kepada para penumpang di ...

Sudin LH Jakbar tunda penutupan sementara PT Merak Jaya Beton

Suku Dinas Lingkungan Hidup (Sudin LH) Jakarta Barat menunda penutupan sementara PT Merak Jaya Beton setelah  perusahaan tersebut menyatakan ...

Menteri PUPR: Renovasi JCC untuk KTT ASEAN Ke-43 sudah selesai

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengungkapkan penataan dan renovasi Jakarta Convention Center (JCC) untuk ...

Jakbar jatuhkan sanksi kepada perusahaan tak penuhi dokumen lingkungan

Suku Dinas Lingkungan Hidup Jakarta Barat menjatuhkan sanksi kepada perusahaan yang memproduksi komponen konstruksi beton lantaran tidak memenuhi ...

Dishub Cilegon kembali bangun 4 pos jalur perlintasan langsung KA

ANTARA - Dinas Perhubungan Kota Cilegon pada tahun 2023 ini kembali membangun empat pos jalur perlintasan langsung (JPL) palang pintu kereta ...

Pesta Rakyat Brisbane 2023 digelar peringati HUT ke-78 RI

Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPIA) Queensland bersama dengan Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Sydney menggelar pesta rakyat 2023 ...

BMKG : Gelombang perairan selatan Banten capai empat meter

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan ketinggian gelombang perairan selatan Banten mencapai empat meter sehingga ...

Brando Susanto blusukan ke perkampung sosialisasikan Ganjar Pranowo

Sekretaris DPC PDI Perjuangan Jakarta Utara Brando Susanto terus bergerak menyapa warga dengan blusukan ke gang-gang perkampungan untuk ...