Tag: menteri sosial tri rismaharini

Menteri Sosial mengunjungi korban gempa di Pasaman Barat

Menteri Sosial Tri Rismaharini pada Sabtu mengunjungi korban gempa bumi di Nagari Kajai, Kecamatan Talamau, Kabupaten Pasaman Barat, Provinsi ...

Unair anugerahi Achsanul Qosasi sebagai Guru Besar Kehormatan

Universitas Airlangga Surabaya menganugerahi  Dr. Achsanul Qosasi, CSFA., CFrA., sebagai Guru Besar Kehormatan karena kepeduliannya terhadap ...

DPR-Kemensos dorong penyaluran bansos PKH-BPNT tahap I tahun 2022

Komisi VIII DPR RI bersama Kementerian Sosial (Kemensos) mendorong penyaluran bantuan sosial (bansos), yakni pada Program Keluarga Harapan (PKH) dan ...

Komisi VIII DPR RI apresiasi bantuan sosial tepat saran

Komisi VIII DPR RI memberikan apresiasi kepada Kementerian Sosial atas penyaluran bantuan sosial (bansos) yang tepat sasaran serta berkomitmen ...

Kunjungi Jatim, Mensos sambangi penyaluran bansos di 3 kabupaten

ANTARA - Menteri Sosial Tri Rismaharini mengunjungi Kabupaten Pasuruan dan Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur pada Senin (21/2) untuk meninjau ...

Mensos serahkan santunan ke ahli waris korban bencana Semeru

Menteri Sosial Tri Rismaharini menyerahkan santunan kepada ahli waris korban bencana meninggal dunia akibat awan panas guguran Gunung Semeru yang ...

Kemensos kembali santuni ahli waris 24 korban jiwa letusan Semeru

Kementerian Sosial kembali memberikan santunan kepada ahli waris 24 korban jiwa akibat letusan Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, ...

Mensos minta pemda percepat pencairan bansos sebelum Maret 2022

Menteri Sosial Tri Rismaharini meminta pemerintah daerah terutama Pemerintah Kabupaten Probolinggo dan Pasuruan, Jawa Timur mempercepat pencairan ...

Kemensos tuntaskan salur BPNT di Kabupaten Probolinggo dalam tiga hari

Kementerian Sosial menargetkan penuntasan penyaluran bantuan sosial (bansos) program Kartu Sembako atau Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) di Kabupaten ...

Kemensos percepat penyaluran BPNT pada 4.412 KKS di Kabupaten Pasuruan

Kementerian Sosial berupaya mempercepat menyalurkan bantuan sosial (bansos) program Kartu Sembako atau Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) pada 4.412 ...

Mensos Risma pastikan BPNT 2022 dapat dicairkan secara tunai

Menteri Sosial Tri Rismaharini memastikan Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) atau Kartu Sembako untuk 2022 dapat dicairkan secara tunai guna percepatan ...

Kemensos dampingi 4 perempuan asal Sukabumi korban TPPO di Papua

Kementerian Sosial melakukan pendampingan kepada empat perempuan asal Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat yang menjadi korban tindak pidana perdagangan ...

Risma tekankan kemandirian masyarakat meminimalkan dampak bencana

Menteri Sosial Tri Rismaharini menekankan pentingnya kemandirian masyarakat dalam meminimalkan dampak bencana yang diakibatkan cuaca ekstrem penyebab ...

Mensos dirikan lumbung sosial di Kampung Tangguh Bencana di Bogor

Menteri Sosial Tri Rismaharini akan mendirikan lumbung sosial di Kampung Tangguh Bencana di Desa Bojongkulur, Gunungputri, Kabupaten Bogor, Jawa ...

Menteri Sosial minta setiap Kampung Tangguh Bencana sediakan isoter

Menteri Sosial Tri Rismaharini meminta agar setiap Kampung Tangguh Bencana menyiapkan fasilitas isolasi terpusat (isoter) untuk pasien COVID-19 yang ...