Tag: menteri hukum dan hak asasi manusia

Menkumham: Pemajuan kekayaan intelektual sejalan dengan tema G20

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna H Laoly mengatakan pemajuan sektor kekayaan intelektual di Tanah Air sejalan dengan tema G20, ...

Menkumham serahkan surat pencatatan ciptaan kepada masyarakat Bali

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna H. Laoly menyerahkan 46 surat pencatatan ciptaan dan 17 sertifikat merek kepada Gubernur Bali ...

Kanwil Kumham DKI deklarasikan komitmen kinerja reformasi birokrasi

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kanwilkumham) DKI Jakarta mendeklarasikan janji kinerja sebagai bagian dari komitmen ...

Wamenkumham: RUU TPKS terbagi dalam empat tahap

Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej mengungkapkan substansi Rancangan Undang-Undang Tindak Pidana ...

Pemerintah persiapkan daftar inventarisasi masalah untuk RUU TPKS

Kepala Staf Presiden Moeldoko menyebutkan pemerintah telah menyiapkan daftar inventarisasi masalah (DIM) untuk Rancangan Undang-Undang Tindak Pidana ...

DJKI Kemenkumham paparkan program unggulan 2022

Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) memaparkan sejumlah program kerja unggulan ...

Komnas Perempuan apresiasi sikap Presiden dukung percepatan RUU TPKS

Komnas Perempuan mengapresiasi sikap Presiden Jokowi yang menyatakan dukungan untuk mempercepat pembahasan dan pengesahan Rancangan ...

Kemenkumham miliki delapan sasaran strategis kinerja 2022

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna Hamonangan Laoly menyebutkan kementerian yang dipimpinnya memiliki delapan sasaran strategis ...

Menkumham tekankan pentingnya profesionalitas tingkatkan layanan

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna Hamonangan Laoly menegaskan pentingnya profesionalitas bagi setiap pegawai di instansi yang ...

Menkumham mencanangkan 2022 tahun hak cipta

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna H Laoly mencanangkan 2022 sebagai tahun hak cipta sekaligus ditandai dengan peluncuran ...

Kemenkumham: RUU TPKS masuk Prolegnas 2022

Kepala Bagian Humas Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Tubagus Erif Faturahman mengatakan Rancangan Undang-Undang Tindak Pidana ...

Women Crisis Center apresiasi Jokowi desak DPR bahas RUU TPKS

Lembaga sosial kemasyarakatan Women Crisis Center Palembang merespons positif pernyataan Presiden Joko Widodo yang mendesak DPR RI segera membahas ...

Presiden minta regulasi pencegahan kekerasan seksual segera disahkan

ANTARA - Presiden RI Joko Widodo meminta jajarannya untuk melakukan langkah percepatan untuk mengatasi kekerasan seksual di Indonesia. Dalam ...

Kemenkumham perpanjang asimilasi di rumah bagi napi

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Republik Indonesia kembali memperpanjang program pemberian hak integrasi dan asimilasi di rumah ...

Menilik wajah Kemenkumham setahun terakhir

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) merupakan salah satu kementerian yang dibentuk oleh pemerintah untuk menjalankan berbagai tugas ...