Tag: menteri esdm ignasius jonan

BPH migas optimistis 170 lokasi BBM satu harga rampung tahun ini

Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi optimistis bisa merampungkan 170 lokasi program BBM Satu Harga pada tahun ini. "Kita optimistis ...

Pemerintah-Inpex sepakati kembangkan Blok Masela

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ignasius Jonan dan CEO Inpex Corporation Takayuki Ueda di Tokyo, menyepakati sejumlah poin ...

PGN targetkan 18.000 jargas gratis terpasang di Batam pada 2020

PT Perusahaan Gas Negara (PGN) menargetkan pasang18.000 sambungan jaringan distribusi gas bumi untuk rumah tangga (jargas) di Kota Batam, Kepulauan ...

Conoco Philip nyatakan komitmen lanjutkan operasi Blok Corridor

CEO Conoco Phillips Ryan Lance menyatakan komitmen untuk fokus melanjutkan operasi perusahaan migas tersebut pada Blok Corridor di Sumatera ...

Jonan ke Tokyo, finalisasi pengembangan Blok Masela

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ignasius Jonan berada di Tokyo, Jepang, Kamis, untuk finalisasi rencana pengembangan (Plan of ...

Gubernur Kaltim: Jangan khawatir pembatasan produksi batubara

Gubernur Kalimantan Timur, Isran Noor meyakinkan kepada para pengusaha penyedia Bahan Bakar Minyak (BBM) di Kaltim untuk tidak khawatir dengan ...

DWP Kementerian ESDM serahkan tiga ambulans pengungsi Palu

Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyerahkan bantuan berupa tiga unit ambulans kepada Pemerintah Kota ...

Kementerian ESDM buka posko Lebaran

Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) membuka posko Lebaran guna melakukan pemantauan atas pasokan energi selama bulan Ramadhan dan Idul ...

Harga batu bara pada Mei 2019 turun jadi 81,86 dolar AS per ton

Harga Batu bara Acuan (HBA) pada Mei 2019 turun menjadi 81,86 dolar AS per ton, atau turun 6,99 dolar AS per ton DIBANDINGKAN bulan sebelumnya yang ...

Ketua DPR: Pengembangan kendaraan listrik jangan kalah dengan Eropa

Ketua DPR RI Bambang Soesatyo menyatakan, pengembangan kendaraan listrik yang ada di Indonesia jangan sampai kalah dengan negara-negara di benua ...

Freeport siap kaji kembali pemanfaatan PLTA Urumuka

Manajemen PT Freeport Indonesia menyatakan siap mengkaji kembali pemanfaatan PLTA Urumuka, sebagai salah satu sumber energi listrik untuk mendukung ...

Bangun tambang bawah tanah, RI tidak terima dividen Freeport dua tahun

Direktur Utama PT Inalum (Persero) Budi Sadikin mengatakan dalam dua tahun ke depan Pemerintah Indonesia tidak akan menerima dividen PT Freeport ...

Menteri ESDM minta Inalum-Freeport perbanyak bangun klinik kesehatan

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM)  Ignasius Jonan meminta PT Inalum (Persero) dan PT Freeport Indonesia membangun lebih ...

Duta Besar Vatikan resmikan Gereja Katedral Samarinda

Duta Besar Vatikan untuk Indonesia, Mgr Piero Pioppo  meresmikan Gereja Katedral Samarinda Jl Jenderal Sudirman, Samarinda Kalimantan Timur, ...

Menteri ESDM wajibkan reklamasi pascapenambangan

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menetapkan kewajiban untuk melakukan reklamasi pascapenambangan sesuai dengan persetujuan AMDAL ...