Tag: menlu

Menlu Korsel, AS setuju kerja sama tangani isu Korut, Taiwan dan LCS

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Antony Blinken dan Menlu Korea Selatan Cho Tae-yul sepakat untuk bekerja sama dalam mengatasi ancaman Korea Utara ...

Afrika Selatan: Genosida tidak bisa dibenarkan dalam keadaan apa pun

Pengacara yang mewakili Afrika Selatan dalam sidang gugatan genosida Israel di Mahkamah Internasional (ICJ) Vaughan Lowe mengatakan bahwa genosida ...

Menlu China akan lakukan lawatan ke Afrika, Amerika Latin dan Karibia

Menteri Luar Negeri China Wang Yi akan melakukan kunjungan kerja ke enam negara di Afrika, Amerika Latin dan Kepulauan Karibia. "Menteri Luar ...

Afsel: Masa depan Gaza bergantung pada putusan Mahkamah Internasional

Afrika Selatan pada Kamis meminta Mahkamah Internasional (ICJ) menerapkan tindakan sementara terhadap Israel untuk menghentikan serangannya terhadap ...

Wapres sangat prihatin dengan situasi di Gaza Palestina

Wakil Presiden Ma’ruf Amin menyampaikan keprihatinan yang mendalam terhadap situasi yang terjadi di Gaza, Palestina, akibat perang yang ...

Sidang kasus genosida oleh Israel dimulai di ICJ

Sidang dengar pendapat publik mengenai kasus genosida oleh Israel yang diajukan Afrika Selatan dimulai di Mahkamah Internasional (ICJ) di Den Haag, ...

200 pakar hukum internasional dukung penuh gugatan Afsel lawan Israel

Sekitar 200 profesor dan pakar hukum internasional mengumumkan dukungan penuh untuk gugatan yang diajukan pemerintah Afrika Selatan di Mahkamah ...

Wapres terima kunjungan Wakil Menlu Arab Saudi

Wakil Presiden Ma'ruf Amin menerima kunjungan Wakil Menteri Luar Negeri Arab Saudi Waleed Bin Abdul Karim El Khereji di Istana Wapres, Jakarta, ...

Jelang sidang ICJ soal genosida Israel, China serukan gencatan senjata

Menjelang sidang sidang pertama Mahkamah Internasional (International Court of Justice/ICJ) soal gugatan Afrika Selatan terhadap dugaan genosida ...

Hamas kritisi penolakan AS atas dugaan genosida oleh Israel di Gaza

Kelompok pejuang Palestina, Hamas, menyebut penolakan AS atas gugatan dugaan genosida oleh Israel di Mahkamah Internasional (ICJ) menunjukkan ...

Bertemu Blinken, Abbas tolak pemindahan warga Palestina dari Gaza

Presiden Palestina Mahmoud Abbas menolak segala upaya untuk memindahkan warga Palestina dari Gaza maupun Tepi Barat. Pernyataan itu ia sampaikan ...

Israel bantah bahas pemindahan warga Palestina dengan negara Afrika

Pejabat Israel pada Selasa membantah laporan bahwa negaranya mengadakan pembicaraan dengan negara-negara Afrika mengenai "pemindahan" warga ...

Menlu AS desak PM Israel lindungi warga sipil di Gaza

ANTARA - Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Antony Blinken melakukan kunjungan ke Israel, Selasa (9/1). Ia mendesak Perdana Menteri Israel Benjamin ...

Masyarakat pesisir paling rentan terdampak perubahan iklim

Perubahan iklim yang memicu kenaikan muka air laut mempengaruhi kondisi masyarakat pesisir yang bermukim di pulau-pulau kecil karena daratan ...

RI siap bekerja sama dengan Filipina untuk segera selesaikan CoC LCS

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyatakan Indonesia siap bekerja sama dengan seluruh negara anggota ASEAN, termasuk Filipina, untuk menyelesaikan ...