Tag: menlu as

Menlu AS Bertemu Menko Perekonomian

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS), Condoleeza Rice, mengadakan pertemuan dengan Menteri Koordinator (Menko) Perekonomian RI, Boediono, di ...

Condoleezza Rice Kunjungi Madrasah Al Makmuryah

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Condoleezza Rice didampingi Duta Besar AS untuk Indonesia B Lynn Pascoe mengunjungi Madrasah Ibtidaiyah ...

Rice Adakan Pembicaraan Dengan Menlu Hassan

Menteri Luar Negeri AS, Condoleezza Rice pada Selasa siang mengadakan pembicaraan dengan mitranya, Menlu Hassan Wirajuda, di Gedung Deplu, Jalan ...

Meneg BUMN Bantah Keputusan Blok Cepu Akibat Tekanan AS

Meneg BUMN Sugiharto membantah keputusan pembagian pengelolaan ladang minyak dan gas di Blok Cepu yang dipimpin oleh ExxonMobil karena adanya ...

Antisipasi Demo Besar, Kedubes AS Diperkuat Gulungan Kawat Berduri dan Meriam Air

Aparat kepolisian sudah mengantisipasi rencana aksi demonstrasi besar dari masyarakat yang menolak kedatangan Menlu Condoleezza Rice, dengan ...

Soal Hambali, Rice Siap Bekerjasama

Menlu AS Condoleezza Rice mengatakan bahwa pemerintah AS siap untuk terus bekerjasama dengan pemerintah Indonesia dalam kasus Hambali, WNI yang ...

Penetapan Mobil Cepu Ltd Makin Buktikan Ketidakberdayaan Pemerintah

Penetapan anak perusahaan ExxonMobil Oil Indonesia (EMOI) yakni Mobil Cepu Limited sebagai operator Blok Cepu makin membuktikan ketidakberdayaan ...

Presiden Singapura dan PM Inggris Akan ke Indonesia Akhir Maret

Presiden Singapura SR Nathan dan Perdana Menteri Inggris Tony Blair akan melakukan kunjungan kenegaraan ke Indonesia pada akhir Maret ...

Cegah <i>Transshipment</i> Depdag Perketat Penerbitan Surat Asal Barang

Pemerintah akan memperketat pengawasan barang yang diimpor ke Indonesia untuk mencegah terjadinya praktek transshipment atau ekspor melalui negara ...

Panglima TNI Ingin Percepat Pengiriman Suku Cadang Dari AS

Panglima TNI, Marsekal TNI Joko Suyanto menginginkan untuk mempercepat pengiriman suku cadang bagi TNI dari Amerika Serikat setelah dicabutnya ...

BIN: Silakan Demo Menlu Rice, Asalkan Tak Anarkis

Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Syamsir Siregar mengatakan kelompok-kelompok masyarakat boleh saja melakukan unjuk rasa terhadap Menlu AS, ...

Condoleezza Rice Akan Berpidato di Jakarta

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS), Condoleezza Rice, dalam kunjungannya ke Jakarta pada 14-15 Maret 2006 selain akan bertemu Presiden Susilo ...

Mabes Polri Tak Lakukan Pengamanan Khusus Kedatangan Menlu AS

Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri) tidak akan melakukan pengamanan secara khusus terkait kedatangan Menteri Luar Negeri ...

Rice Harapkan Peran Indonesia Dalam Membawa Suara Islam Moderat

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat, Condoleezza Rice mengharapkan agar peran Indonesia sebagai pembawa suara Islam moderat terus ditingkatkan, ...

Kasus Freeport Mungkin Tak Jadi Agenda Menlu AS

Masalah yang menyangkut PT Freeport yang akhir-akhir ini ramai dibicarakan mungkin tidak akan dibahas selama kunjungan Menteri Luar Negeri Amerika ...