Tag: menkopukm

MenkopUKM target wirausaha muda 3,95 persen pada 2024

Menteri Koperasi dan UKM (MenkopUKM) Teten Masduki menargetkan persentase pelaku wirausaha muda bertambah dari 3,18 persen menjadi 3,95 persen pada ...

Teten: Bali sangat rentan hadapi krisis jika hanya andalkan pariwisata

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menyatakan Bali akan sangat rentan menghadapi krisis ekonomi jika 100 persen masih mengandalkan sektor ...

Menkop: 19,5 juta pelaku UMKM "onboarding" ekosistem digital

Menteri Koperasi dan UKM (MenkopUKM) Teten Masduki pada rangkaian acara G20 di Bali, Senin, menyampaikan per Juni 2022 19,5 juta pelaku usaha mikro, ...

MenkopUKM: FGD B20 di Bali jadi peluang kerjasama UMKM

Menteri Koperasi dan UKM (MenkopUKM) Teten Masduki berharap rangkaian forum diskusi grup (FGD) B20 yang berlangsung di Bali, Senin, dapat menjaring ...

Kemenkop dan PTI inisiasi pameran hasil karya penyandang disabilitas

Kementerian Koperasi dan UKM (KemenkopUKM) bersama Perempuan Tangguh Indonesia (PTI) menginisiasi pameran DISART Festival yang akan menjual ...

Roti Kompiang dan Sherpa G20

Sherpa G20 merupakan jembatan menuju perhelatan akbar Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-17 G20 di Bali pada 15-16 November 2022 berisikan ...

Kemarin, pemerintah waspada potensi resesi hingga urus izin cepat UMKM

Beragam informasi bidang ekonomi pada Rabu (13/7), mulai dari Menteri Keuangan mewaspadai ancaman potensi yang menghantui Indonesia hingga pengurusan ...

Teten Masduki targetkan 2,5 juta UMKM miliki NIB tahun ini

Menteri Koperasi dan UKM (MenkopUKM) Teten Masduki menargetkan tahun ini sebanyak 2,5 juta pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) ...

Bahlil: Pelaku UMKM bisa agunkan NIB untuk dapat kredit bank

Pemerintah, melalui kolaborasi Kementerian Investasi/BKPM, Kementerian Koperasi dan UKM, serta Kementerian BUMN, memfasilitasi pelaku Usaha Mikro, ...

Saat bagikan NIB, Presiden Jokowi kenang sulitnya miliki izin usaha

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengenang sulitnya memiliki izin usaha saat ia memulai bisnis mebelnya tahun 1988 yang bernama CV Rakabu. Hal itu ...

Koperasi masih berperan sangat penting di era sekarang ini

Sejumlah warga yang juga sebagai anggota koperasi menilai bahwa lembaga koperasi masih berperan sangat penting dalam membantu pemulihan perekonomian ...

Teten Masduki: Perlu konsep baru koperasi agar dipercaya masyarakat

Pada peringatan Hari Koperasi Nasional 2022 di Ikopin University, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Selasa, Menteri Koperasi dan Usaha Kecil ...

Teten paparkan pentingnya peran koperasi sebagai penyangga ekonomi

Menteri Koperasi dan UKM (MenkopUKM) Teten Masduki menyatakan peran koperasi sebagai salah satu penyangga pemulihan ekonomi sangat penting ...

Kemenkop gandeng KUMKM kelola komoditas unggulan daerah

Kementerian Koperasi dan UKM menggandeng koperasi maupun Usaha Mikro Kecil dan Menengah (KUMKM) menjadi pengelola Rumah Produksi Bersama (RPB) untuk ...

Kemenkop UKM targetkan tahun ini 16 juta UMKM bakal punya legalitas

Sekretaris Menteri Koperasi dan UKM Arif R Hakim mengatakan Kemenkop UKM pada tahun 2022 ini melakukan sosialisasi dan pendampingan terhadap sebanyak ...