Tag: menko maritim dan investasi

Bahlil: Luhut masuk pemerintahan karena pemikirannya masih dibutuhkan

Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia mengungkapkan bahwa mantan Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan masih masuk ke dalam ...

Presiden Jokowi hadiri Malam Puncak HUT ke-79 Pertambangan-Energi

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri Malam Puncak Hari Jadi Pertambangan dan Energi ke-79 yang diselenggarakan keluarga besar Kementerian Energi ...

Jabar yakin target tercapai dengan 10 negara tertarik investasi

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin meyakini target realisasi investasi mereka lewat ajang West Java Investment Summit (WJIS) ...

Indonesia Quality Tourism Conference upaya perkuat wisata berkualitas

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan, pihaknya siap mendukung penuh pelaksanaan The 1st Indonesia ...

Sidang Kabinet Paripurna di IKN dan sketsa kekompakan para menteri

Sidang Kabinet Paripurna perdana yang digelar Presiden Joko Widodo di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, Senin (12/8), sedikit banyak ...

Menko Marvest: Keputusan Jokowi larang ekspor nikel untuk hilirisasi

Menko bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marvest) Luhut Binsar Pandjaitan menceritakan kenangannya bersama Presiden Joko Widodo saat memutuskan ...

Politik sepekan, Hamzah Haz wafat hingga Golden Visa Shin Tae-yong

Beragam berita politik telah diwartakan Kantor Berita Antara, berikut kami rangkum berita politik terpopuler dalam sepekan yang layak dibaca kembali ...

Presiden minta Menko Marinves-BKPM aktif pasarkan industri Batang

Presiden Joko Widodo meminta Menko bidang Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan dan Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia untuk ...

Kemarin, Golden Visa STY hingga suplai air di IKN sudah siap

Berbagai peristiwa politik telah diwartakan Kantor Berita ANTARA pada hari Kamis (25/7), mulai dari Presiden Jokowi memberikan Golden Visa kepada ...

Presiden Jokowi berikan fasilitas Golden Visa untuk Shin Tae-yong

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan fasilitas Golden Visa kepada Pelatih Tim Nasional Indonesia Shin Tae-yong pada acara Grand Launching Golden ...

Kiat Agung Concern Group bangun perusahaan keluarga selama 70 tahun

Jakarta (ANTARA) – Menandai perjalanan panjangnya, Agung Concern Group baru saja merayakan Anniversary ke-70 tahun di Raffles Hotel Jakarta, ...

Luhut: Eksplorasi laut dalam RI-China untuk ungkap potensi tersembunyi

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan kolaborasi eksplorasi laut dalam Indonesia dan China di ...

Basuki sebut rumah menteri di IKN lebih kecil dari di Widya Chandra

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengatakan luas rumah para menteri di Ibu Kota Nusantara (IKN) lebih kecil ...

Jokowi tepis kenaikan pangkat Prabowo bagian dari transaksi politik

Presiden RI Joko Widodo menepis anggapan penganugerahan kenaikan pangkat istimewa untuk Menteri Pertahanan Prabowo Subianto adalah bagian dari ...

Chattra Borobudur Akan Jadi Energi Baru Indonesia

Kalangan tokoh dan umat Buddha Indonesia sangat berharap rencana pemasangan chattra atau payung di puncak Candi Borobudur segera bisa diwujudkan. ...