Tag: menko bidang perekonomian

Jokowi-Ma'ruf lima tahun ke depan

Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Masa Jabatan 2019-2024 digelar pada Minggu (20/10) pukul 15.30 WIB. Presiden Joko Widodo akan melanjutkan ...

Rupiah menguat usai pengumuman kabinet baru

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Rabu sore, ditutup menguat usai pengumuman susunan kabinet baru oleh Presiden ...

Apindo optimistis Airlangga Hartarto majukan FTZ Batam

Asosiasi Pengusaha Indonesia Kota Batam optimistis Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mampu memajukan Kawasan Perdagangan ...

Airlangga dan Luhut dinilai mampu perkuat kawasan strategis BBK

Pengamat Kawasan Ekonomi Khusus, Suyono Saputro optimistis Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto dan Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi ...

Presiden lantik menteri dan pejabat setingkat Kabinet Indonesia Maju

Presiden Joko Widodo melantik menteri dan pejabat setingkat menteri dalam Kabinet Indonesia Maju Periode 2019-2024. "Sebelum saya mengambil ...

Menkeu temui Presiden dan Mensesneg

Menteri Keuangan Sri Mulyani menemui Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa. Pertemuan tertutup itu sekitar 1 jam sejak pukul ...

Jokowi tandatangani prasasti digital resmikan operasi Palapa Ring

Presiden Joko Widodo meresmikan pengoperasian proyek infrastruktur jaringan telekomunikasi, Palapa Ring dengan menandatangani prasasti ...

Kemarin, soal polemik minyak goreng curah hingga penurunan daya saing

Polemik soal peredaran minyak goreng curah, rencana uji coba LRT rute Cibubur-Cawang, pemindahan stasiun KA jarak jauh dari Gambir ke Manggarai, ...

Gapmmi khawatir pelarangan minyak goreng curah sulitkan pedagang

Gabungan Pengusaha Makanan dan Minuman Indonesia (Gapmmi) mengaku khawatir pelarangan penggunaan minyak goreng curah akan menyulitkan ...

Menko Darmin minta Mendag batalkan larangan minyak goreng curah

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Darmin Nasution meminta agar larangan peredaran minyak goreng curah dibatalkan. "Pokoknya ...

Pemerintah dorong Batam miliki fasilitas istimewa dongkrak investasi

ANTARA - Pemerintah Pusat menyatakan kota Batam tetap memiliki fasilitas Free Trade Zone (FTZ) meskipun kini kota yang berbatasan dengan ...

Menko Perekonomian: Perpres "Limited Concession Scheme" segera terbit

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengatakan bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah siap menandatangani Peraturan ...

Darmin: Investasi Proyek Strategis Nasional capai Rp4.183 triliun

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Darmin Nasution menyebutkan bahwa jumlah Proyek Strategis Nasional (PSN) saat ini yang terdiri dari ...

Darmin sebut gejolak politik AS beri keuntungan bagi ekonomi RI

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengatakan ketidakpastian politik di Amerika Serikat (AS) tekait kemungkinan ...

Pemerintah susun "Omnibus Law" guna permudah izin usaha

Pemerintah persiapkan skema Omnibus Law untuk mempermudah perizinan berusaha dalam negeri. "Jadi kalau undang-undang kita biasanya kan ...