Tag: menjaring

1.393 peserta ikuti Festival Catur Pelajar Tingkat Nasional 2022

Sebanyak 1.393 peserta dari 22 provinsi di Indonesia turut meramaikan Festival Catur Pelajar Tingkat Nasional BPK Penabur 2022 yang resmi dibuka ...

Perekrutan panwaslu kecamatan seluruh DKI mulai 21 September

Badan Pengawas Pemilu DKI Jakarta mulai menjaring calon panitia pengawas pemilu (panwaslu) ad-hoc tingkat kecamatan seluruh DKI Jakarta untuk ...

Gencar sosialisasi kenaikan tarif, Gojek beri dukungan mitra driver

Setelah menaikan tarif layanan GoRide sesuai dengan Keputusan Menteri Perhubungan (KP) Nomor 667/2022 dan kenaikan harga BBM, Gojek juga telah secara ...

Kemendagri jaring masukan pemda terkait penyusunan RDTR

Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri menjaring masukan pemerintah daerah dalam mempercepat penyusunan dokumen ...

Banjarmasin gelar lomba desain motif Sasirangan untuk perluas pasar

Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, menggelar lomba motif kain sasirangan untuk memperluas segmen ...

Bawaslu Kendari siap rekrut Panwascam Pemilu 2024

ANTARA - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Kendari siap merekrut badan ad hoc Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan (Panwascam) untuk di Pemilu ...

Kemenkeu: Investor lihat ada prospek positif pada proyek Adhi Karya

Direktur Jenderal Kekayaan Negara (DKJN) Kementerian Keuangan Rionald Silaban mengatakan para investor melihat adanya prospek positif dalam berbagai ...

Dishub Riau menilang 1.532 unit kendaraan over dimensi

Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Riau bersama Ditlantas Polda Riau, POM TNI AD, Korwas PPNS Ditkrimsus Polda Riau periode Februari-15 September ...

KKP Upayakan BBM Untuk Nelayan Tetap Terpenuhi

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus mengupayakan kebutuhan bahan bakar minyak (BBM) di tiap daerah akan terpenuhi. Secara intensif KKP ...

BPS lakukan Regsosek wujudkan satu data perlindungan sosial di Sulut

Badan Pusat Statistik (BPS) melakukan Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) 2022 untuk mewujudkan satu data perlindungan sosial di Provinsi Sulawesi ...

ARAKSI apresiasi KPK ambil alih kasus dugaan korupsi di NTT

Aliansi Rakyat Anti Korupsi Indonesia (ARAKSI) mengapresiasi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang sudah mengambil alih kasus dugaan korupsi ...

SMA 1 Penabur dan SMA Bukit Sion juara DBL 2022 wilayah Jakarta Barat

Tim putri SMA 1 Penabur dan tim putra SMA Bukit Sion menjadi juara kompetisi bola basket antarpelajar DBL 2022 untuk wilayah Jakarta Barat yang telah ...

Ustaz Suparman: Hanya pecundang yang masih mainkan isu islamofobia

Ketua Bidang Agama Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Provinsi Lampung Ustaz H. Suparman Abdul Karim menyatakan hanya pecundang ...

Senat UPNVJ tetapkan tiga calon rektor

Senat Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta (UPNVJ) menetapkan tiga calon rektor dalam Sidang Senat tertutup, yaitu Dr Anter Venus MAComm, ...

Wamenkumham: Penyusunan RKUHP akomodasi masukan berbagai pihak

Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej mengatakan sejak awal penyusunan Rancangan Kitab ...