Tag: menghadapi lebaran

Pertamina Jamin BBM Selama Lebaran

PT Pertamina menjamin ketersediaan bahan bakar minyak selama Lebaran 1431 Hijriah mencukupi baik untuk keperluan transportasi maupun rumah ...

BUMN Gelar Pasar Murah di 11 Provinsi

Kementerian BUMN akan menggelar Pasar Murah BUMN yang akan menjual barang kebutuhan pokok dengan harga 30 persen lebih murah di 11 provinsi dalam ...

YLKI: Penjual Barang Kedaluarsa Bisa Dipidana

Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Medan, Sumatera Utara (Sumut), mengingatkan kepada pengusaha tidak memperjualbelikan barang yang telah ...

Jaringan Aman, Operator Seluler Raup Keuntungan

Hari Raya Idul Fitri 1430 H baru saja usai. Mudik dalam menyambut Lebaran tahun 2009 dan arus balik mudik yang seakan menjadi ritual tahunan di ...

KA Komunitas Angkut Sepeda Motor

PT.Kereta Api (KA) mengoperasikan kereta komunitas guna mengangkut sepeda motor dari Jakarta ke Semarang-Surabaya maupun Jakarta ke ...

BI: Kebutuhan Uang Jelang Lebaran Rp54,2 Triliun

Bank Indonesia (BI) memperkirakan kebutuhan uang kartal menjelang Lebaran akan naik 160 persen atau mencapai Rp54,2 triliun dibanding kebutuhan pada ...

BI Aceh Siapkan Rp1 Triliun Uang Receh

Bank Indonesia Cabang Banda Aceh menyiapkan uang receh senilai Rp1 triliun untuk memenuhi kebutuhan masyarakat selama Idul Fitri 1430 Hijriah."Uang ...

Kenaikan Tarif Tol Merak Tak Pengaruhi Tarif Angkutan

Kenaikan tarif tol Jakarta-Merak yang rencananya diberlakukan mulai 4 September mendatang, tidak akan mempengaruhi tarif angkutan di wilayah ...

Harga Terigu Naik, Warga Mengeluh

Kenaikan harga terigu dari Rp7.500 per Kg menjadi Rp 11.500 per kg di Kabupaten Mamuju Sulawesi Barat (Sulbar) dikeluhkan ibu rumah tangga (IRT) ...

BI Bengkulu Siapkan Receh Rp600 Miliar

Untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dalam menghadapi lebaran tahun ini, Bank Indonesia (BI) Cabang Bengkulu telah menyiapkan dana tunai receh ...

Pemerintah Siap Antisipasi Kenaikan Harga-harga Hadapi Lebaran

Pjs Menteri Koordinator Bidang Ekonomi (Menko Perekonomian) Sri Mulyani Indrawati mengatakan pemerintah telah mempersiapkan diri untuk ...

El Nino Picu Permintaan Produk Alat Pendingin

Peningkatan suhu muka laut (El Nino) di sekitar Samudera Pasifik, sebagaimana yang diprakirakan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika ...

Jelang Lebaran Topat, Janur Kuning Laris di Mataram

Masyarakat Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) "menyerbu" pedagang busung atau janur kuning untuk dijadikan bahan ketupat dan jajan bantal, ...

Monitoring Trafik Rawan Macet Lebaran Tersaji di Seluler

Menghadapi Lebaran menghadirkan layanan "video surveillance" untuk memonitor lalu-lintas di titik-titik rawan macet melalui akses 9119 dari Operator ...

H-8 Lebaran, Penumpang Terminal Terboyo Mulai Meningkat

Memasuki H-8 Lebaran 2008, penumpang di Terminal Terboyo Kota Semarang, Jawa Tengah, mulai meningkat dibanding hari biasa. "Pada H-8 ...