Tag: mengenakan masker

Polresta Bogor tampilkan marawis saat momen HUT ke-76 TNI

Kepolisian Resor Kota (Polresta) Bogor memberikan kejutan berupa penampilan marawis oleh jajaran pimpinannya sebagai wujud sinergi TNI dan Polri ...

Masyarakat harus taat prokes di tengah meningkatnya mobilitas

Pemerintah meminta masyarakat tetap waspada dan menerapkan protokol kesehatan untuk menjaga tren positif penanganan pandemi di tengah pembukaan ...

Bisakah naik kapal pesiar saat ini tanpa divaksin?

Berlibur dengan kapal pesiar bisa menjadi cara yang menyenangkan untuk mengunjungi daerah-daerah tertentu di dunia. Tetapi di era pandemi COVID-19 ...

Kesiapan arena cabang olahraga atletik PON XX Papua capai 95 persen

Kesiapan arena cabang olahraga atletik untuk menggelar pertandingan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua telah mencapai 95 ...

Masker jadi syarat layanan kesehatan posko medis arena Panjat Tebing

Posko Medis di arena panjat tebing SP2 Mimika mensyaratkan penggunaan masker bagi setiap atlet, ofisial, maupun panitia pertandingan yang akan ...

Presiden Jokowi bermain bola dengan anak Papua saat pembukaan PON XX

Presiden Joko Widodo memberi kejutan dengan bermain bola bersama tiga orang anak Papua saat upacara pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) ...

Jumlah atlet dalam defile kontingen PON Papua dibatasi

Jumlah atlet dalam setiap defile kontingen pada upacara pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) Papua, Sabtu malam, dibatasi dalam upaya menerapkan ...

Presiden Joko Widodo jadi Inspektur Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Presiden Joko Widodo menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di halaman Monumen Pancasila Sakti, Kompleks Lubang Buaya, Jakarta ...

Masker renggang bisa rusak lapisan terluar kulit

Dokter spesialis penyakit kulit dan kelamin dari Universitas Indonesia, dr. Arini Astasari Widodo, Sp.KK mengingatkan Anda agar tidak mengenakan ...

Siswa SD di Prancis tak lagi wajib pakai masker

Para siswa sekolah dasar (SD) di Prancis yang berada di zona aman COVID-19 tidak lagi diwajibkan mengenakan masker, menurut keputusan pemerintah yang ...

Kebebasan Meng dalam perspektif diplomasi "hostage-coercive"

Penantian panjang Meng Wanzhou di sel tahanan berakhir setelah penandatanganan kesepakatan penghentian penuntutan pada Jumat, 24 September ...

Pemerintah dorong perguruan tinggi di PPKM level 1-3 PTM terbatas

Pemerintah mendorong institusi perguruan tinggi di wilayah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 1 sampai 3 untuk memulai ...

Wisatawan Telaga Warna Dieng wajib tunjukkan kartu vaksin

Wisatawan yang berkunjung ke objek wisata Telaga Warna dan Telaga Pengilon di kawasan Dieng Kabupaten Wonosobo wajib menunjukkan kartu/sertifikat ...

Diskon penerbangan untuk penonton PON di Papua

Biro perjalanan daring tiket.com menggelar program diskon khusus penerbangan bagi warga Indonesia yang ingin menyaksikan secara langsung ragam ...

Legislator apresiasi putusan pemerintah PTM terbatas di kampus

Anggota DPR dari Fraksi PDI Perjuangan Putra Nababan mengapresiasi rencana pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas di semua perguruan tinggi negeri ...