Tag: mengembangkan

Rhenald Kasali: Jangan pernah berhenti lakukan "learning"

Akademisi dan juga praktisi bisnis Prof Rhenald Kasali mengingatkan untuk tidak pernah berhenti melakukan "learning" sebagai salah satu ...

Pemerintah siapkan skema KUR guna dukung program prioritas Prabowo

Pemerintah menyiapkan skema pembiayaan Kredit Usaha Rakyat (KUR) untuk mendukung beberapa program prioritas yang diusung Presiden Prabowo ...

KPKP Jaksel kenalkan hidrolisat protein ikan guna capai nol stunting

Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian (KPKP) Jakarta Selatan mengenalkan hidrolisat protein ikan (HPI) yang bisa dipakai untuk ...

Peningkatan akses obat inovatif tekan kerugian hingga lebih dari Rp2.000 T per tahun

International Pharmaceutical Manufacturers Group (IPMG) mengatakan, peningkatan akses terhadap obat inovatif dan kebijakan kesehatan preventif yang ...

Bahlil: Indonesia mulai kembangkan bioavtur

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Bahlil Lahadalia menyatakan bahwa pemerintah mulai mengembangkan bahan bakar pesawat yang berkelanjutan ...

Studi ungkap penggunaan media sosial dapat bantu cegah depresi

 Menggunakan media sosial dapat membantu mencegah atau mengurangi gejala depresi di kalangan orang paruh baya dan lanjut usia (lansia), menurut ...

Tim ahli rekomendasikan lima objek cagar budaya baru di Tanjungpinang

Tim Ahli Cagar Budaya Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) merekomendasikan lima objek diduga cagar budaya (ODCB) untuk ditetapkan ...

Bos Sido Muncul raih doktor kehormatan Unnes

Direktur PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul, Tbk Irwan Hidayat menerima gelar doktor kehormatan atau doktor honoris causa (Dr HC) dari ...

Mendes: BUMDes harus gali potensi desa demi sejahterakan masyarakat

Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto meminta Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) harus mampu menggali potensi desa ...

Mendikdasmen sebut AI dan coding bakal diajarkan mulai kelas 4 SD

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menyebut mata pelajaran Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan dan ...

Biden apresiasi peran pasukan perdamaian Indonesia di UNIFIL Lebanon

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden mengapresiasi peran Indonesia sebagai bagian dari penjaga perdamaian Pasukan Sementara PBB di Lebanon (United ...

Pakar: Biden bahas Indo-Pasifik bebas terbuka berkaitan dengan LCS

Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Indonesia Hikmahanto Juwana memberi penilaian atas pernyataan Presiden AS Joe Biden menyoal ASEAN sebagai pusat ...

Polri dalami dugaan peretasan situs NTMC Polri

Polri menyatakan tengah mendalami dugaan peretasan pada situs resmi pusat pengendali lalu lintas nasional atau National Traffic Management Center ...

Komnas: Penulisan sejarah saat ini masih gunakan pendekatan maskulin

Komisioner Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) Veryanto Sitohang mengatakan bahwa penulisan sejarah hingga saat ini ...

Kemenperin gelar pendampingan bisnis dorong lapangan kerja berkualitas

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menggelar program pendampingan bisnis di industri kreatif guna mendorong lapangan kerja berkualitas sekaligus ...