Tag: mengatasi banjir

Indonesia patut belajar dari Belanda atasi banjir

Belanda dapat dijadikan rujukan dalam mengatasi banjir di Jakarta karena kondisi Belanda dan Jakarta mirip dimana 25 persen wilayahnya berada di ...

Jokowi ditawari dukungan Denmark untuk atasi banjir

Duta Besar Denmark untuk Indonesia HE Martin Hermann menemui Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) guna membahas rencana kerja sama khususnya ...

282 DAS di Indonesia kritis

Dari 458 Daerah Aliran Sungai (DAS) di Indonesia, 60 di antaranya dalam kondisi kritis berat, 222 kritis, dan 176 lainnya berpotensi krisis akibat ...

Desain sodetan Ciliwung segera selesai

Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto mengatakan desain sodetan dengan menggunakan pipa besar di bawah tanah dari Sungai Ciliwung ke Kanal Banjir ...

Dr Amien Widodo: terowongan multiguna bukan solusi banjir Jakarta

Pakar dan Ketua Pusat Studi Kebumian, Bencana dan Perubahan Iklim LPPM ITS Surabaya Dr Amien Widodo menilai rencana Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo ...

Dahlan urungkan niat bangun waduk raksasa Depok

Menteri BUMN Dahlan Iskan menyatakan segera mengurungkan niat untuk membangun waduk raksasa di kawasan Depok, Jawa Barat, sebagai salah satu upaya ...

Dahlan bantu Jokowi atasi banjir pluit

Menteri BUMN Dahlan Iskan mengatakan siap ikut menanggulangi masalah banjir yang menimpa Ibukota Jakarta khususnya kawasan Pluit, Jakarta Utara ...

Empat pompa waduk Pluit masih terendam

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo mengungkapkan empat mesin pompa di Waduk Pluit, Jakarta Utara, masih terendam banjir hingga saat ini. "Total ...

Jokowi setuju ibukota dipindahkan

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo setuju ibukota negara dipindahkan dari Jakarta ke kota lain. "Saya setuju kalau ibukota dipindahkan dari ...

Jokowi bahas banjir bersama Ketua MPR

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) menemui Ketua MPR RI Taufiq Kiemas untuk membahas penanganan banjir dan wacana pemindahan Ibu Kota pada ...

Dahlan kerahkan pompa berkapasitas besar ke Pluit

Menteri BUMN Dahlan Iskan mengerahkan sejumlah pompa besar milik PT Dok Kodja Bahari (Persero) untuk mengurangi ketinggian air yang menggenangi ...

Jakarta butuh perda tentang pembersihan saluran air

Mantan Menteri Hukum dan HAM Patrialis Akbar mengatakan DKI Jakarta membutuhkan sebuah peraturan daerah (Perda) yang mewajibkan warga membersihkan ...

Anggaran perbaikan pascbanjir segera dialokasikan

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Hatta Rajasa menyatakan anggaran perbaikan infrastruktur untuk penanganan bencana banjir yang melanda DKI ...

Kedubes AS bantu korban banjir Jakarta

Kedutaaan Besar (Kedubes) Amerika Serikat (AS) untuk Indonesia di Jakarta segera memberikan bantuan dari pemerintah AS guna mengatasi banjir yang ...

BNPB: dana darurat banjir Indonesia Rp200 miliar

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyatakan dana darurat banjir di seluruh Indonesia sebesar Rp200 miliar telah diajukan dan disanggupi ...