Tag: menabung

Evaluasi kondisi keuangan diri sendiri untuk hadapi 2021

Menyambut Tahun Baru, kondisi keuangan selama setahun belakangan dan rencana untuk 2021 juga perlu untuk dipikirkan. Konsultan keuangan dari Zap ...

BNI jangkau layanan keuangan di ujung utara Indonesia

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk menjangkau layanan keuangan hingga menyentuh Pulau Melonguane, Kabupaten Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara, ...

MNC Bank terapkan "lean management" agar tetap tumbuh saat pandemi

PT Bank MNC Internasional Tbk (MNC Bank) menerapkan "lean management" yaitu memberikan nilai yang lebih dengan sumber daya yang terbatas ...

LIPI perkirakan ekonomi 2021 membaik jika vaksin terpenuhi

Kepala Pusat Penelitian Ekonomi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Agus Eko Nugroho memperkirakan perekonomian Indonesia 2021 akan lebih ...

Kementerian PUPR ingin pengembang-perbankan dukung perumahan komunitas

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menginginkan kalangan pengembang dan perbankan dapat mendukung pelaksanaan Program Perumahan ...

MNC Finance targetkan pembiayaan tahun depan Rp1,8 triliun

MNC Finance menargetkan penyaluran pembiayaan pada 2021 senilai Rp1,8 triliun menyusul optimisme pertumbuhan ekonomi dan pengembangan bisnis ke arah ...

Kredit terpusat di Jawa, Presiden minta genjot inklusi keuangan daerah

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta seluruh tim percepatan akses keuangan daerah (TPAKD) untuk meningkatkan inklusi keuangan di berbagai daerah ...

Presiden Jokowi minta TPAKD lebih agresif tingkatkan literasi keuangan

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) lebih agresif dalam meningkatkan literasi atau pemahaman ...

TPAKD percepat inklusi keuangan meski pandemi COVID-19

Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) mendorong percepatan literasi dan inklusi keuangan di daerah meski berada dalam masa pandemi COVID-19 ...

KPK teruslah ringkus koruptor, "habisi" mereka

Rakyat Indonesia di mana pun berada pantas untuk berduka setelah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meringkus dua bupati dan seorang menteri yang ...

Pertumbuhan tabungan melambat, MNC Bank terus ajak masyarakat menabung

PT Bank MNC Internasional Tbk terus mengajak masyarakat untuk gemar menabung seiring pertumbuhan tabungan yang menunjukkan perlambatan pada Oktober ...

Inklusi naik, OJK perlu dorong penerbitan instrumen investasi baru

Ekonom dari Policy Center ILUNI UI Fakhrul Fulvian menilai Otoritas Jasa Keuangan (OJK) perlu mendorong penerbitan instrumen investasi baru seiring ...

Kanwil BRI-Dinas Pendidikan Makassar siap kerja sama program menabung

Kanwil BRI Makassar dan Dinas Pendidikan Makassar siap bekerja sama untuk program menabung "One Student One Account" yang dicanangkan ...

Polisi putra daerah Selayar menabung 12 tahun wujudkan rumah singgah

Bripka Putra Andika Pratama yang merupakan putra daerah Kabupaten Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan berhasil mewujudkan impiannya membangun rumah ...

OJK terima aduan nasabah Maybank terkait hilangnya uang tabungan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Surakarta sudah menerima aduan salah satu nasabah Maybank terkait dengan hilangnya uang tabungan sebesar Rp72 ...