Tag: melestarikan budaya

Pepadi Banyumas-Korem gelar festival dalang anak tanamkan cinta budaya

Koordinator Wilayah Persatuan Pedalangan Indonesia (Pepadi) Eks Keresidenan Banyumas bekerja sama dengan Komando Resor Militer 071/Wijayakuma ...

Sultan HB X apresiasi pengembangan budaya seni Mataraman di Madiun

Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Sri Sultan Hamengku Buwono X mengapresiasi Pemerintah Kota Madiun, Jawa Timur, yang mengembangkan ...

BNPT harap nilai adat budaya bisa persempit ideologi terorisme

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Polisi Boy Rafli Amar berharap nilai-nilai adat dan budaya bisa mempersempit ideologi ...

Pematung Ade Kusuma gelar pameran instalasi "Tower"

Pematung Ade Kusuma beraksi kembali dengan karya seni khasnya bernada satir berupa 11 instalasi di antaranya berjudul "tower" dalam pemeran ...

Menteri PPPA: Lestarikan sejarah bangsa lewat kebaya

Menteri PPPA Bintang Puspayoga mengapresiasi penyelenggaraan pameran foto "Kebaya Saja" untuk memperingati peran penting perempuan dalam ...

Bella Fawzi ingin lebih sering berbusana tradisional

Isabella Muliawati Fawzi alias Bella Fawzi ingin lebih mencintai kekayaan budaya Indonesia dengan semakin sering memakai busana tradisional ...

Ribuan emak-emak ikuti Festival Tudung Lingkup di Jambi

Lebih dari seribu "emak-emak" di Jambi mengikuti Festival Tudung Lingkup yang diadakan di Kampung Tengah, Pelayangan Kota Jambi, ...

Dukung program pariwisata, SDM seniman di Kaimana-Papua Barat digenjot

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Kaimana, Provinsi Papua Barat terus meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) para ...

Festival Tenun Badui lestarikan kearifan lokal digelar Sanggar Guriang

Sanggar Guriang di Kabupaten Lebak, Provinsi Banten melestarikan budaya kearifan lokal melalui "Festival Tenun Badui" yang ...

Sandiaga Uno: Program FSI 2022 beri nilai investasi hampir Rp47 miliar

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menyampaikan bahwa program FoodStartUp Indonesia (FSI) 2022 memberikan nilai investasi sebesar ...

545 peserta bersaing di Kompetisi Bahasa dan Sastra Jawa Yogyakarta

Dinas Kebudayaan Kota Yogyakarta mencatat kenaikan jumlah peserta dalam Kompetisi Bahasa dan Sastra Jawa 2022 dibanding tahun lalu yang diikuti 545 ...

Yasonna dorong masyarakat Papua daftarkan kekayaaan intelektual

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna Hamonangan Laoly mendorong masyarakat Papua segera mendaftarkan berbagai kekayaan intelektual ...

Di dekat Masjid Istiqlal Park, 200 murid ikuti Festival Batang Lembang

Sekitar 200 murid sekolah dasar (SD) dan sekolah menengah pertama (SMP) se-Kota Solok, Sumatera Barat, mengikuti lomba melukis payung dalam acara ...

Lomba perahu layar Selat Bali

Puluhan nelayan mengikuti lomba perahu layar Selat Bali di Pantai Gilimanuk, Jembrana, Bali, Minggu (21/8/2022). Lomba perahu layar yang mengusung ...

Sebanyak 30 UMKM ramaikan Festival Kuliner Nusantara 2022

Sebanyak 30 usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) kuliner meramaikan Festival Kuliner Nusantara 2022 yang digelar Suku Dinas Pariwisata dan Ekonomi ...