Tag: melawan covid 19

Moskow siapkan vaksinasi saat Rusia kekurangan dokter

Otoritas di Moskow menyiapkan vaksinasi massal melawan COVID-19 saat infeksi harian di Rusia mencapai rekor tertinggi lebih dari 18.000 kasus dan ...

Empat kabupaten di NTT nihil kasus COVID-19

Dinas Kesehatan Provinsi Nusa Tenggara Timur menyebutkan ada empat kabupaten di provinsi berbasis kepulauan ini yang saat ini nihil dengan kasus baru ...

Moderna akan laporkan data uji akhir vaksin COVID-19 pada November

Perusahaan bioteknologi Moderna akan melaporkan data hasil uji klinis tahap akhir vaksin COVID-19 buatan mereka bulan depan, menurut perusahaan itu ...

Sekjen: Pandemi COVID-19 PMI harus tetap menjadi lembaga terpercaya

Sekretaris Jenderal Palang Merah Indonesia (PMI) Sudirman Said mengatakan PMI harus tetap menjadi lembaga terpercaya dan berusaha menjaga kepercayaan ...

Dokter: Ivermectin dapat menjadi alternatif pengobatan COVID-19

Dokter dari Departemen Penelitian dan Pengembangan PT Harsen Laboratories dr Herman Sunaryo Msc mengatakan penggunaan obat anthelmintik (obat infeksi ...

Gubernur NTT sebut obat herbal melawan COVID-19 layak dikonsumsi

Gubernur Nusa Tenggara Timur Viktor Bungtilu Laiskodat mengatakan obat herbal dari provinsi itu yang digunakan untuk melawan ...

Anak muda diajak ikut cegah COVID-19 lewat kampanye #PesanPemuda

Ikatan Dokter Indonesia (IDI) bersama perusahaan penyedia layanan kesehatan berbasis teknologi, Good Doctor mengajak anak-anak muda ikut serta ...

Ketua F-PPP MPR RI kecam pernyataan Presiden Prancis sudutkan Islam

Ketua Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) MPR RI Arwani Thomafi mengecam keras pernyataan Presiden Prancis Emmanuel Macron yang menyudutkan ...

PSBB Proporsional Bodebek diperpanjang hingga 25 November 2020

Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil memperpanjang Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Proporsional di wilayah Kota Bogor, Depok, Bekasi, ...

Tjahjo Kumolo minta ASN jadi pionir perangi COVID-19

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Tjahjo Kumolo meminta aparatur sipil negara (ASN) untuk mengambil peran ...

MPR: Semangat bela negara jadi modal atasi krisis akibat pandemi

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat menyebutkan semangat bela negara dapat dijadikan sebagai modal untuk mengatasi krisis akibat pandemi ...

Kilas NusAntara Edisi COVID-19

ANTARA - Pesan IDI untuk dokter Indonesia semangat berjuang melawan COVID-19. Antisipasi penyebaran COVID-19, RSUD Soedarso Pontianak menyiapkan ...

Asosiasi Medis Malaysia tolak darurat nasional

Asosiasi Medis Malaysia (MMA) mendesak pemerintah federal untuk mempercepat dana darurat dan semua bantuan terkait yang diperlukan untuk mengurangi ...

Berkontribusi ikut membangun, Bupati Bekasi sebut santri aset pemda

Bupati Bekasi, Provinsi Jawa Barat Eka Supria Atmaja menyatakan santri adalah aset milik pemerintah daerah yang kontribusinya dibutuhkan saat terjun ...

Menteri Terawan puji pengabdian dokter pada Hari Dokter Indonesia

Menteri Kesehatan (Menkes) RI Terawan Agus Putranto memuji pengabdian para dokter di Tanah Air pada momentum peringatan Hari Dokter Indonesia yang ...