Tag: masa pandemi

Visa ungkap pengguna dompet digital RI meningkat 92 persen pada 2023

Visa, perusahaan teknologi pembayaran, mengungkap bahwa presentase pengguna dompet digital (e-wallet) di Indonesia mengalami peningkatan 92 persen ...

Meski ramai, Pasar Tanah Abang belum alami kenaikan jumlah pengunjung

Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat, belum mengalami peningkatan jumlah pengunjung yang signifikan pada satu minggu pertama  bulan suci ...

Komnas Perempuan: Korban dan saksi KSBG dilarang dikriminalkan

Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) menilai para korban dan saksi yang melaporkan kasus kekerasan siber berbasis ...

Kemenkeu sebut THR dan gaji ke-13 untuk dorong daya beli masyarakat

Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan Febrio Kacaribu menyatakan pemberian tunjangan hari raya (THR) dan gaji ke-13 bertujuan ...

PERNEFRI: Deteksi dini penting cegah komplikasi dari penyakit ginjal

Ketua Umum Perhimpunan Nefrologi Indonesia (PERNEFRI) Pringgodigdo Nugroho menjelaskan bahwa deteksi dini penting dalam penanganan penyakit ginjal ...

Kemenag: Daftar tunggu haji di Kabupaten Bandung capai 23 tahun

Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Bandung menyampaikan bahwa waktu tunggu pelaksanaan rukun Islam kelima, yakni ibadah haji di daerah ...

Awal Ramadhan, warga berburu busana muslim di Pasar Tanah Abang

Pada awal Ramadhann1445 Hijriah, warga berburu busana muslim dan perlengkapan shalat di Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat. “Pengunjung banyak ...

Dinas Pertanian gelar Festival Buah Kulon Progo di kawasan Waduk Sermo

Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, Sabtu, menggelar Festival Buah Kulon Progo guna mendorong masyarakat ...

Kemenparekraf gelar rangkaian promosi Borobudur guna tarik wisatawan

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menyelenggarakan sejumlah rangkaian acara promosi di Destinasi ...

Menkeu: APBN bisa pulih tanpa korbankan kinerja perekonomian

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) bisa pulih tanpa harus mengorbankan kinerja ...

Menjaga APBN yang berdaulat dan tangguh meredam guncangan

Berlangsungnya ketahanan suatu negara salah satunya ditentukan oleh kebijakan fiskal. Anggaran negara yang sehat dengan pengelolaan yang bijaksana ...

Manajemen jelaskan tambahan opsi pelatihan Prakerja tahun ini

Direktur Eksekutif Manajemen Pelaksana Program Kartu Prakerja Denni Puspa Purbasari mengatakan dalam pelaksanaan program Prakerja 2024 terdapat ...

Komnas Perempuan sebut hubungan pacaran kerap berisiko bagi perempuan

Anggota Komnas Perempuan Alimatul Qibtiyah berujar bahwa hubungan pacaran termasuk hubungan yang berisiko bagi perempuan, terlebih bila hubungan ...

BI: DPK Januari 2024 meningkat mencapai Rp8.169,1 triliun

Bank Indonesia (BI) mencatat dana pihak ketiga (DPK) pada Januari 2024 mencapai Rp8.169,1 triliun atau tumbuh 5,8 persen secara year on year (yoy), ...

OJK ungkap penyebab pelambatan DPK di akhir 2023

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae mengungkapkan sejumlah penyebab pelambatan penghimpunan dana pihak ...