Tag: masa jabatan 2024 2029

Asa pemberantasan korupsi masa Pemerintahan Prabowo-Gibran

Korupsi adalah tindak kejahatan luar biasa atau extraordinary crime yang merugikan rakyat. Korupsi dapat dilakukan oleh siapa saja dan terjadi di ...

DPR Aceh bentuk lima fraksi penuh dan dua gabungan

Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) membentuk dan menetapkan tujuh fraksi di parlemen setempat untuk masa jabatan 2024-2029, diantaranya lima fraksi ...

Wakil Ketua Komisi II: BAM jadi wadah tingkatkan partisipasi publik

Wakil Ketua Komisi II DPR RI  Zulfikar Arse Sadikin mengatakan bahwa Badan Aspirasi Masyarakat (BAM) DPR menjadi tempat atau wadah untuk ...

Supratman Andi Agtas, Menteri Hukum baru pecahan Kemenkumham

Presiden RI Prabowo Subianto melantik sebanyak 48 menteri Kabinet Merah Putih masa jabatan 2024-2029 di Istana Negara, Senin (21/10) pagi, salah satu ...

Australia ingin terus perkuat kemitraan dengan pemerintahan baru RI

Perdana Menteri Australia Anthony Albanese menyampaikan harapannya untuk terus memperkuat kemitraan dengan pemerintahan baru Indonesia di bawah ...

MPR harap Prabowo-Gibran hadirkan kebijakan dan program pro rakyat

Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) mengharapkan Presiden RI dan Wakil Presiden RI Periode 2024–2029 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka ...

Gedung Parlemen dihiasi ornamen bunga jelang pelantikan presiden

Gedung Kompleks Parlemen dihiasi dengan ornamen tanaman bunga-bunga menjelang acara Sidang Paripurna MPR RI dengan agenda tunggal pelantikan ...

DPR tunggu pengumuman kabinet untuk proses hasil seleksi Capim KPK

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan pihaknya belum memproses hasil seleksi calon pimpinan (Capim) dan Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan ...

Lima anggota BPK terpilih sumpah jabatan di Gedung Mahkamah Agung

Lima Anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia (RI) terpilih periode 2024-2029 mengucapkan sumpah jabatan di Gedung Mahkamah Agung ...

DPR belum terima surpres daftar nama capim dan dewas KPK 2024-2029

DPR RI belum menerima surat presiden (surpres) terkait daftar nama calon pimpinan (capim) dan Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi ...

Kemarin, 58 calon wamen-pejabat hingga 13 komisi di DPR

Beragam peristiwa politik terjadi di Indonesia, Selasa (15/10), mulai dari 58 calon wakil menteri atau pejabat dipanggil ke kediaman Prabowo Subianto ...

Sumanto kembali pimpin DPRD Jateng

Politikus PDI Perjuangan Sumanto terpilih kembali sebagai Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jawa Tengah yang akan memimpin untuk periode ...

Presiden Jokowi teken daftar nama capim dan calon Dewas KPK 2024-2029

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) telah menandatangani berkas laporan hasil akhir daftar nama calon pimpinan dan Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan ...

Rapat Paripurna setujui penambahan komisi menjadi 13

Rapat Paripurna DPR RI pada hari Selasa menyetujui penambahan jumlah komisi dari 11 menjadi 13 komisi DPR RI masa jabatan ...

Rapat Paripurna DPR setujui pembentukan Badan Aspirasi Masyarakat

Rapat Paripurna DPR RI pada hari Selasa menyetujui pembentukan Badan Aspirasi Masyarakat DPR RI masa jabatan 2024—2029 dengan jumlah anggotanya ...