Tag: malut

Kemarin, Polri tangkap 27 teroris hingga 8 WNA divonis hukuman mati

Berbagai peristiwa hukum telah diwartakan Kantor Berita ANTARA pada Jumat (27/10), mulai dari Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri ...

PLN UIW MMU listriki 490 desa di Maluku Malut

PLN Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU) menunjukkan komitmen dalam mewujudkan program Listrik Desa (Lisdes) dengan melistriki total ...

Kejari Haltim tahan tersangka korupsi lampu solar cell

Penyidik Kejaksaan Negeri Halmahera Timur (Haltim), Maluku Utara (Malut) melakukan penyidikan dalam perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi ...

BMKG: Gempa 5,9 di Laut Banda akibat deformasi batuan dalam bawah laut

Badan Meteorologi Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyampaikan gempa bumi magnitudo 5,9 di wilayah Laut Banda, Maluku akibat adanya deformasi ...

Kabupaten Halteng akan dijadikan kawasan bentang alam karts

Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Maluku Utara (Malut) akan mengatasi masalah pencemaran Sungai Sagea Bokimaruru sebagai destinasi wisata andalan di ...

Balai Karantina Ternate amankan puluhan burung nuri diselundupkan

Balai Karantina Ternate, Maluku Utara (Malut) melalui Wilayah Kerja Sanana mengamankan puluhan burung nuri dilindungi, yakni sebanyak 16 ekor nuri ...

PT PLN sukses hadirkan listrik tanpa kedip di Festival Literasi Malut

PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU) melalui Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Sofifi sukses menghadirkan ...

Deklarasi damai cegah konflik antar kelompok di Halmahera Tengah

Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, bersama TNI-Polri serta lapisan elemen melakukan penandatanganan deklarasi damai yang digelar ...

Bea cukai Maluku kolaborasi patroli perairan Indonesia timur

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Maluku berkolaborasi melakukan patroli laut dalam meningkatkan pengawasan dan pengamanan wilayah ...

Kehadiran kapal perintis mampu kendalikan inflasi di Halsel

Kehadiran kapal perintis di Gane Barat sejak 2022 sangat dirasakan manfaatnya masyarakat setempat. Sebagai daerah yang masuk kategori tertinggal, ...

Malut United targetkan raih poin penuh di Bandung

Tim Malut United dari Maluku Utara (Malut) menargetkan untuk meraih poin penuh di Kota Bandung dalam rangkaian kompetisi Pegadaian Liga 2 2023-2024 ...

Menatap masa depan sepak bola Maluku Utara melalui Malut United

Setelah belasan tahun Maluku Utara (Malut) absen dari kompetisi sepak bola nasional akibat vakumnya Klub Persiter Ternate, kini Malut kembali hadir ...

Polda Malut gelar simulasi pengamanan Pemilu 2024

ANTARA - Kepolisian Daerah (Polda) Maluku Utara (Malut) menggelar latihan simulasi sistem pengamanan dalam rangka menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) ...

Basarnas Ternate evakuasi speedboat berpenumpang 20 orang

Kantor Pencarian dan Pertolongan Basarnas Ternate, Maluku Utara (Malut) berhasil mengevakuasi sebuah perahu motor cepat (speedboat) berpenumpang 20 ...

Tampil dengan 10 pemain, Malut United menang 2-1 atas Nusantara United

Meski hanya diperkuat 10 pemain Malut United memenuhi janji untuk meraih kemenangan usai mengalahkan Nusantara United 2-1 pada Liga 2 ...