Tag: maluku utara

Pesan Sultan Ternate untuk Capres Anies usai pertemuan di kedaton

ANTARA - Kesultanan Ternate di Provinsi Maluku Utara, Jumat (26/1) menerima kunjungan calon presiden nomor urut 1 Anies ...

Malut kembali ekspor cokelat Sulamina ke Inggris 

Balai Karantina Hewan Ikan dan Tumbuhan (BKHIT) Maluku Utara (Malut) melakukan sertifikasi ekspor cokelat Sulamina asal Kabupaten Kepulauan Sula ke ...

Kampanye di Ternate, Anies ingin hidupkan lagi 'Indonesia Mengajar'

ANTARA - Calon Presiden nomor urut 1 Anies Baswedan berjanji akan memberikan pendidikan yang memadai bagi anak-anak Maluku Utara jika nanti terpilih ...

Gunung Ibu muntahkan abu vulkanik setinggi 1,5 kilometer

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan telah terjadi erupsi berupa lontaran abu vulkanik setinggi lebih kurang 1.500 meter ...

Anies Baswedan berkunjung ke Kedaton Kesultanan Ternate

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan (kiri, duduk) didampingi istrinya Fery Farhati Ganis disambut dengan adat kesultanan Ternate sebelum ...

Anies: Warga Maluku Utara dukung perubahan pilih pasangan AMIN

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan mengajak seluruh warga Maluku Utara (Malut) untuk mendukung perubahan dengan menyalurkan ...

BKSDA Maluku amankan burung Kasturi Ternate di Ambon

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Maluku kembali berhasil mengamankan dua satwa burung Kasturi Ternate (Lorius Garrulus) di ...

Keragaman jenis MPASI pada anak 6-23 bulan baru mencapai 59,3 persen

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI mengemukakan keragaman jenis Makanan Pendamping Air Susu Ibu (MPASI) pada anak usia 6-23 bulan di Indonesia baru ...

Berbelanja sambil memanjakan mata di pusat kuliner rempah Ternate

ANTARA - Pemerintah Kota Ternate, Maluku Utara akan terus menata kawasan pusat kuliner rempah di daerah. Berada di Kelurahan Gamalama, ...

Basarnas Ternate cari enam korban kapal tenggelam

Basarnas Ternate, Maluku Utara (Malut), melakukan pencarian terhadap enam korban Kapal LCT Bora V yang tenggelam di Perairan Tagulandang, Kabupaten ...

BNPB: Seorang warga meninggal dunia akibat banjir di Halmahera Selatan

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan seorang warga meninggal dunia dalam musibah banjir yang melanda wilayah Kabupaten Halmahera ...

Seorang polisi di Malut ditemukan meninggal diduga bunuh diri

Kepolisian Daerah (Polda) Maluku Utara (Malut) menyatakan, salah seorang anggota polisi yang bertugas di Sekolah Polisi Negara (SPN) Sofifi ...

BMKG minta warga waspadai hujan lebat disertai angin

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini agar masyarakat mewaspadai hujan lebat disertai angin kencang di ...

Cuaca buruk, sistem buka tutup diberlakukan untuk pelayaran di Ternate

ANTARA - Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas II Ternate, Provinsi Maluku Utara, menyatakan saat ini sistem buka tutup ...

Daihatsu Terios sukses jelajah Ternate-Halmahera tanpa masalah

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) sukses menjalankan kegiatan Daihatsu Terios 7 Wonders dalam menaklukkan kondisi jalan yang berada di Ternate- hingga ...