Tag: makro

IHSG ditutup menguat seiring optimisme kesepakatan utang AS

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat sore ditutup menguat seiring dengan optimisme para pelaku pasar terhadap ...

Sri Mulyani ungkap empat tantangan perekonomian RI dan global

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan empat tantangan utama bagi perekonomian Indonesia dan global. Tantangan ...

Ekonom: Pertumbuhan ekonomi 2024 capai 5,9 persen bisa diwujudkan

Ekonom sekaligus Direktur Eksekutif Segara Research Institute Piter Abdullah berpendapat target pemerintah soal pertumbuhan ekonomi di kisaran 5,3 ...

Sri Mulyani targetkan angka kemiskinan turun ke level 6,5-7,5 persen

Menteri Keuangan (Menkeu) RI Sri Mulyani Indrawati menargetkan angka kemiskinan Indonesia dapat ditekan turun ke level 6,5 persen sampai 7,5 persen ...

Sri Mulyani targetkan pertumbuhan ekonomi 5,3 - 5,7 persen pada 2024

Menteri Keuangan (Menkeu) RI Sri Mulyani Indrawati menargetkan pertumbuhan ekonomi Indonesia sebesar 5,3 persen hingga 5,9 persen pada ...

Rapat Paripurna ke-23 DPR

Ketua DPR Puan Maharani (kanan) menerima dokumen dari Menteri Keuangan Sri Mulyani (kiri) disaksikan Wakil Ketua DPR Lodewijk Freidrich Paulus ...

Puan Maharani apresiasi Timnas U-22 raih emas di SEA Games 2023

Ketua DPR RI Puan Maharani mengapresiasi atas kemenangan Timnas Sepak Bola U-22 yang meraih medali emas pada ajang SEA Games Kamboja ...

Saham Asia melemah tertekan kekhawatiran atas pemulihan ekonomi China

Indeks bursa saham di Asia melemah pada awal perdagangan Jumat, tertekan oleh ekuitas China dan Hong Kong karena kekhawatiran atas pemulihan yang ...

iQOO akan luncurkan tablet pertamanya pada 23 Mei di China

Merek ponsel pintar iQOO akan meluncurkan tablet pertamanya, iQOO Pad, pada 23 Mei mendatang di China dengan desain yang hampir identik dengan Vivo ...

IHSG menguat jelang rilis kerangka ekonomi makro dan RAPBN 2024

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat pagi, menguat menjelang rilis kerangka ekonomi makro dan pokok-pokok ...

#DIATF 2023 dukung target 1,4 miliar perjalanan wisata dalam negeri

Pameran pariwisata #DiIndonesiaAja Travel Fair 2023 (#DIATF 2023) yang digagas Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko ...

Hindia ungkap rasa tidak percaya diri lewat single "Perkara Tubuh"

Penyanyi Baskara Putra atau yang dikenal dengan nama panggungnya Hindia kembali menghadirkan single baru berjudul "Perkara Tubuh" yang ...

Pengamat harap SKPD alokasikan bansos sesuai visi-misi kepala daerah

Pengamat komunikasi politik Emrus Sihombing berharap Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) DKI Jakarta mengalokasikan bantuan sosial (bansos) ...

Suharso ingin industri manufaktur beri kontribusi PDB hingga 30 persen

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa menginginkan tingkat pertumbuhan industri manufaktur dapat memberikan ...

Saham Asia dibuka turun, pembicaraan pagu utang AS tekan selera risiko

Saham Asia melemah pada awal perdagangan Rabu, sementara dolar melayang di sekitar puncak lima minggu karena investor tetap menghindari risiko, ...