Tag: majelis hakim

Kemarin, Fredy Pratama di Thailand sampai sidang eksepsi SYL

Beberapa peristiwa hukum kemarin (13/3) menjadi sorotan, di antaranya upaya Polri memburu bos sindikat perdagangan narkotika Fredy Pratama di ...

Windi Purnama memohon diberikan putusan adil dalam kasus BTS 4G

Direktur PT Multimedia Berdikari Sejahtera Windi Purnama dalam sidang pembacaan nota pembelaan pribadi-nya (pleidoi) memohon majelis hakim Pengadilan ...

Mantan Kadis PUPR Papua Gerius minta dibebaskan, tak terima apartemen

Mantan Kepala Dinas PUPR Papua Gerius One Yoman dalam nota pembelaannya memohon kepada majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Pusat agar dibebaskan ...

SYL minta sidang diundur untuk lakukan pemeriksaan kesehatan

Menteri Pertanian RI periode 2019-2023 Syahrul Yasin Limpo (SYL) melalui kuasa hukumnya, Djamaludin Koedoeboen, meminta sidang tanggapan penuntut ...

Syahrul Yasin Limpo jalani sidang eksepsi 

Terdakwa kasus pemerasan dan gratifikasi Syahrul Yasin Limpo (kiri) memeluk kerabatnya usai mengikuti sidang pembacaan eksepsi di Pengadilan Tipikor, ...

Keluarga korban pembunuhan di Penajam ajukan banding putusan PN

Keluarga korban pembunuhan satu keluarga beranggotakan lima orang di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, mengajukan upaya banding atas ...

Klaim jadi pahlawan saat COVID-19, SYL berharap eksepsinya diterima

Menteri Pertanian periode 2019–2023 Syahrul Yasin Limpo (SYL) berharap nota keberatan atau eksepsinya bisa diterima majelis hakim Pengadilan ...

PN Maluku Utara hadirkan empat pejabat dalam persidangan OTT KPK

Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri (PN) Ternate, Maluku Utara (Malut) menghadirkan empat orang pejabat sebagai saksi dalam persidangan kasus ...

SYL minta dibebaskan dari tahanan pada sidang eksepsi

Menteri Pertanian periode 2019–2023 Syahrul Yasin Limpo (SYL) melalui kuasa hukumnya Djamaludin Koedoeboen meminta untuk dibebaskan ...

Buron kasus PPLN Kuala Lumpur yang serahkan diri tiba di pengadilan

Satu tersangka anggota non aktif Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Kuala Lumpur, Malaysia, yang sempat buron dan telah menyerahkan diri ke pihak ...

Jaksa tuntut 4 tahun penjara kepada mantan Bupati Samosir

Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara menuntut 4 tahun penjara kepada mantan Bupati Mangindar Simbolon karena perkara ...

MK segera bahas posisi Arsul Sani adili PHPU terkait PPP

Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Suhartoyo mengatakan posisi Arsul Sani dalam menangani perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) yang terkait ...

Dadan Tri Yudianto divonis 5 tahun penjara dalam kasus suap MA

Mantan Komisaris PT Wika Beton, Dadan Tri Yudianto divonis pidana lima tahun penjara dan denda sebesar Rp1 miliar dalam kasus dugaan suap ...

Eks Direktur RSUD Sumbawa tetap dibebankan bayar kerugian Rp1,4 miliar

Majelis Hakim tingkat banding pada Pengadilan Tinggi Nusa Tenggara Barat(NTB) dalam amar putusan tetap membebankan eks Direktur RSUD Sumbawa dr. Dede ...

Hakim MA tolak kasasi dua terdakwa korupsi program saprodi Bima

Hakim Mahkamah Agung menolak permohonan kasasi Muhammad dan Nur Mayangsari yang menjadi terdakwa korupsi program penyaluran bantuan sarana produksi ...