Tag: mahkamah internasional

Setelah banyak dikritik, AS bekukan pengiriman buldoser ke Israel

Amerika Serikat (AS) baru-baru ini dilaporkan membekukan kesepakatan pengiriman 130 buldoser ke Israel karena alat berat itu digunakan untuk ...

AL Kanada yakini bahwa non-blok tidak berarti netralitas

Panglima Angkatan Laut (AL) Kanada Laksamana Muda Angus Tophsee mengatakan bahwa selama mengunjungi Jakarta, Indonesia, dia meyakini bahwa gerakan ...

PBB: Palestina kelaparan sementara dunia hanya menyaksikan

Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) memperingatkan tentang kondisi hidup yang mematikan di Gaza utara dan mengatakan warga Palestina kelaparan, ...

Israel serbu kota Jenin dan picu bentrokan dengan warga Palestina

Tentara Israel pada Rabu pagi menyerbu kota Jenin dan kamp pengungsi di Tepi Barat utara yang diduduki sehingga memicu bentrokan dengan warga ...

Warga Gaza nilai hasil pemilu AS tidak akan ubah situasi regional

Warga Palestina di Jalur Gaza mengungkapkan keraguan bahwa hasil pemilihan presiden Amerika Serikat akan membawa perubahan terhadap situasi mereka ...

PKS dukung gerakan global untuk keluarkan Israel dari keanggotaan PBB

Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPR RI Jazuli Juwaini mendukung penuh gerakan global yang mendesak Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) ...

Mesir kecam penarikan Israel dari perjanjian UNRWA

Mesir pada Senin (4/11) mengecam keputusan Israel yang menarik diri dari perjanjian dengan Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA), selaku ...

Israel hanya izinkan 30 truk bantuan per hari untuk 2 juta warga Gaza

Kepala badan PBB untuk pengungsi Palestina (UNRWA) pada Senin (4/11) mengatakan Israel mengurangi jumlah harian kendaraan bantuan kemanusiaan yang ...

54 negara, organisasi desak DK PBB setop aliran senjata ke Israel

Koalisi 54 negara dan organisasi pada Senin (4/11) mendesak Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menghentikan kegiatan pengiriman ...

Hamas lakukan pembicaraan dengan Fatah soal pengelolaan Gaza

Kelompok Palestina, Hamas, pada Senin (4/11) menyatakan telah mengadakan pembicaraan di Kairo, ibu kota Mesir, dengan gerakan Fatah terkait ...

Malaysia buat draf resolusi rekomendasikan Israel dikeluarkan dari PBB

Malaysia menyiapkan satu draf resolusi Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) yang akan merekomendasikan Israel dikeluarkan sebagai anggota ...

Palestina minta Parlemen Eropa hadapi keputusan Israel larang UNRWA

Perdana Menteri Palestina, Mohammad Mustafa, pada Minggu (3/11) mendesak Parlemen Eropa menghadapi keputusan Israel yang melarang Badan PBB untuk ...

Karyawan BBC menuduh perusahaannya menyiarkan peliputan memihak Israel

BBC dituduh oleh lebih dari 100 karyawannya memberikan liputan yang menguntungkan Israel dalam pemberitaan terkait perang di Jalur Gaza. Para staf ...

Anggota Fatah optimistis terbentuknya komite gabungan dengan Hamas

Seorang anggota kelompok Palestina Fatah pada Minggu mengungkapkan rasa optimistis  atas perundingan yang berlangsung dengan Hamas untuk ...

UNRWA: Pelarangan oleh Israel rampas hak belajar anak-anak Palestina

Badan PBB untuk pengungsi Palestina, UNRWA, menegaskan bahwa pelarangan kegiatan mereka oleh Israel merampas hak anak-anak Palestina untuk menuntut ...