Tag: luar jaringan

UMS pastikan tidak ada keringanan SPP mahasiswa meski ada pandemi

Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) memastikan tidak ada keringanan besaran sumbangan pembinaan pendidikan (SPP) bagi mahasiswa meski pandemi ...

Di Garut, orang tua berhak menolak anaknya belajar tatap muka

Wakil Bupati Garut Helmi Budiman menyatakan para orang tua memiliki hak untuk menolak anaknya mengikuti kegiatan belajar mengajar secara tatap muka ...

Soal medsos diam-diam dengar pembicaraan, Google jamin keamanan

Google Indonesia menanggapi isu yang beredar soal praktik pengumpulan data yang dilakukan platform digital, bahwa mereka diam-diam mendengarkan ...

Pemerintah buat aturan baru pelatihan program Kartu Prakerja

Pemerintah melalui Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian membuat sejumlah aturan baru dalam Permenko No 11 tahun 2020 salah satunya terkait ...

Peserta didik tidak mampu, Jambi fasilitasi dengan belajar luring

Pemerintah Kota Jambi, Provinsi Jambi memfasilitasi peserta didik yang tidak mampu untuk belajar dengan metode luar jaringan (luring) di sekolah yang ...

Tanpa izin Gugus Tugas, sekolah tatap muka di Mataram tak dibuka

Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, menolak membuka kegiatan belajar tatap muka di sekolah sebelum ada izin resmi dari Tim ...

Pengamat: Pembelajaran jarak jauh bisa manfaatkan radio komunitas

Pengamat kebijakan publik dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Dr. Slamet Rosyadi mengatakan metode pembelajaran jarak jauh di ...

Babinsa di Kepulauan Siau pantau belajar mengajar di rumah warga

Babinsa di Kepulauan Siau, Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara Serka Nikson Londo memantau kegiatan belajar mengajar sekolah menengah pertama yang ...

Siswa dan guru menyeberangi sungai untuk belajar mengajar

Dua orang guru Sekolah Dasar Negeri (SDN) 6 Tapa melintasi sungai Polanggua untuk mengajar pelajaran luar jaringan (luring) di Dusun III, Desa ...

BTR rebut peringkat teratas di pekan kedua kompetisi PUBG Mobile

Tim Bigetron (BTR) Red Alien merebut posisi pertama di pekan kedua kompetisi PUBG Mobile World League (PMWL) Season Zero Wilayah Timur setelah ...

Kegiatan belajar mengajar secara tatap muka

Seorang siswa mengikuti kegiatan belajar mengajar luar jaringan (luring) di rumah siswa di Lingkungan Tempit, Kelurahan Ampenan Tengah, Mataram, NTB, ...

Vokasi Asik gratis untuk korban PHK digelar BPJAMSOSTEK

Program Vokasi Asik berupa pelatihan kerja secara gratis diselenggarakan BPJAMSOSTEK (BPJS Ketenagakerjaan) untuk para korban PHK atau sedang tidak ...

Curhat siswa di Sigi, tak ada internet sampai dipinjami HP tetangga

Pandemi COVID-19 memang telah mengubah banyak hal, termasuk dalam masalah belajar-mengajar. yakni proses tatap muka antara guru dan siswa di sekolah ...

Sekolah gunakan meja bersekat plastik saat kegiatan belajar secara tatap muka

Sejumlah murid mengikuti kegiatan belajar secara tatap muka menggunakan meja bersekat plastik, di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 09 Pasar Pandan Airmati ...

KPAI dorong sekolah untuk petakan kendala siswa saat ikuti PJJ daring

Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mendorong sekolah untuk memetakan kendala siswa selama mengikuti pembelajaran jarak jauh (PJJ) secara ...