Tag: lrt bandung

Kepala daerah Jabar-Bandung Raya uji coba bus matangkan rencana BRT

Kepala Daerah Provinsi Jawa Barat dan kabupaten/kota Bandung Raya melakukan uji coba bus kota Alun-alun Bandung-Kota Baru Parahyangan, Senin ini, ...

Pembangunan BRT Bandung Raya terus dimatangkan

Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar) terus mematangkan rencana pembangunan sistem transportasi bus massal terintegrasi bernama Bus Rapid ...

BI Jabar harap WJIS 2024 akselerasi investasi demi pertumbuhan ekonomi

Bank Indonesia Kantor Perwakilan Jawa Barat berharap West Java Investment Summit (WJIS) 2024 dapat mengakselerasi investasi demi menciptakan ...

BRT-LRT Bandung Raya turut ditawarkan dalam WJIS 2024

Pemerintah Provinsi Jawa Barat mengungkapkan, mereka akan turut menawarkan proyek transportasi massal Bus Rapid Transit (BRT) dan Light Rail Transit ...

Bey: Jabar intens dorong reaktivasi jalur KA Pangandaran dan Ciwidey

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat (Jabar) Bey Triadi Machmudin mengatakan Pemprov Jabar terus intens mendorong percepatan reaktivasi jalur ...

Kemenkeu gelontorkan Rp17,5 triliun untuk bansos beras hingga telur

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menggelontorkan dana sebesar Rp17,5 triliun untuk bantuan sosial (bansos) berupa beras 10 kilogram serta daging ayam ...

Pj Gubernur Jabar sebut Kemenkeu setujui Proyek LRT Bandung Raya

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin menyebutkan bahwa Kementerian Keuangan (Kemenkeu) secara prinsip telah menyetujui Proyek ...

Pemerataan pembangunan jadi fokus Jabar dalam RPJMD 2025-2030

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat mengungkapkan bahwa pemerataan pembangunan menjadi fokus Jawa Barat dalam Rencana Pembangunan Jangka ...

Jabar sebut dua jalur LRT bisa telan biaya Rp20 triliun

Pemerintah Provinsi Jawa Barat menyebut pembangunan dua ruas jalur kereta ringan (Light Rail Transit/LRT) Bandung, yakni Leuwipanjang-Tegalluar dan ...

Dishub Bandung Barat cek kelaikan angkutan umum jelang Tahun Baru 2024

Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bandung Barat melakukan pengecekan kelaikan (ramp check) angkutan umum menjelang momen libur Tahun Baru 2024, ...

Bey minta Karawang segera integrasikan Whoosh tingkatkan perekonomian

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin meminta Pemerintah Kabupaten Karawang untuk segera mengintegrasikan moda transportasi kereta cepat ...

Bey Machmudin sebut LRT Bandung Raya tidak akan gunakan APBD

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menyebutkan kereta ringan (Lintas Raya Terpadu/LRT) Bandung Raya untuk tahap awal jalur Utara-Selatan ...

Bey Machmudin: Presiden setujui LRT Bandung Raya trase Utara-Selatan

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin menyebut bahwa Presiden Joko Widodo menyetujui pembangunan kereta ringan (Light Rail Transit/LRT) ...

Dishub Jabar sebut LRT Bandung Raya mulai dibangun pada 2027

Dinas Perhubungan (Dishub) Jawa Barat mengatakan pembangunan kereta Lintas Raya Terpadu (LRT) di Bandung Raya ditargetkan mulai dibangun pada ...

Bank Dunia biayai pembangunan LRT di Bandung

ANTARA  - Pemerintah Kota Bandung menargetkan pembangunan Lintas Raya Terpadu (LRT) dimulai pada tahun 2021 mendatang. Target ini muncul, ...