Tag: lombok utara

UMKM NTB siap ekspor 240 ton kopi robusta ke Turki

Usaha Dagang (UD) Berkah Alam salah satu usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) binaan Kantor Perwakilan Bank Indonesia Nusa Tenggara Barat siap ...

Kopi Lombok menurut emak-emak pecinta gowes

Kopi Lombok memiliki rasa yang enak dan tidak kalah saing dengan kopi dari daerah lain, kata Widyawati Surya Ningsih, ketua komunitas olahraga ...

KPK beri peringatan Pemprov NTB terkait penyewaan lahan di Trawangan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memberikan peringatan kepada pihak Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat terkait penyewaan aset daerah berupa ...

Kapal Pinisi dan Pelni jadi hotel terapung dukung MotoGP Mandalika

Deputi I Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Febry Calvin Tetelepta mengatakan pemerintah mendatangkan kapal-kapal pinisi dan kapal Pelni untuk dijadikan ...

Lombok Utara butuh Rp72 miliar perbaiki sekolah rusak akibat gempa

Pemerintah Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, membutuhkan bantuan anggaran dari pemerintah pusat sebesar Rp72 miliar untuk memperbaiki ...

Perpusnas bantu Lombok Utara bangun perpustakaan senilai Rp10 miliar

Perpustakaan Nasional (Perpusnas) membantu Pemerintah Kabupaten Lombok Utara Nusa Tenggara Barat membangun gedung layanan perpustakaan senilai Rp10 ...

Polda NTB tahan lima tersangka korupsi proyek dermaga di Gili Air

Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat menahan lima tersangka kasus korupsi proyek pembangunan dermaga Tahun Anggaran 2017 di Gili Air, Kabupaten ...

NTB targetkan 588.114 anak 6-11 tahun sudah divaksin

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat menargetkan sebanyak 588.114 anak usia 6-11 tahun di wilayah itu sudah diberi vaksinasi ...

Airlangga: Vaksin Nusantara diperlakukan beda dan digunakan di RS

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan bahwa Vaksin Nusantara digunakan di rumah sakit dan mendapatkan ...

Ormas Islam Hidayatullah luncurkan 500 Rumah Quran di Sulawesi Tengah

Dewan Pengurus Wilayah (DPW) organisasi masyarakat Islam Hidayatullah meluncurkan 500 Rumah Quran yang tersebar di 13 kabupaten/kota di  ...

LKBN ANTARA NTB adakan diskusi bahas ngopi khas Lombok

Perum LKBN Antara biro Nusa Tenggara Barat menggelar diskusi halaman belakang bincang-bincang dengan seniman dan budayawan dalam rangka ...

Sandiaga Uno berharap mobil vaksin GEBER bisa pulihkan ekonomi NTB

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengharapkan Mobil Vaksinasi Geber (Gerak Bersama) Keliling dapat mendorong percepatan vaksinasi ...

Kejati NTB pulihkan keuangan negara Rp412,3 miliar selama 2021

Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Barat (NTB) beserta jajaran Kejaksaan Negeri di seluruh kabupaten/kota menyelamatkan dan memulihkan keuangan negara ...

Peringatan BMKG: Waspada hujan-petir di sejumlah wilayah Indonesia

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini atas potensi terjadinya hujan disertai kilat/petir, di sejumlah ...

Wisata Sembalun tetap ramai walau diguyur hujan

Obyek wisata Sembalun, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat, tetap ramai meskipun diguyur hujan pada libur tahun baru 2022, Sabtu pukul 11.00 ...