Tag: lombok barat

Polres Lombok Barat awasi pelanggaran lalu lintas dengan CCTV

Satuan Lalu Lintas Polres Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat segera menerapkan pengawasan pelanggaran lalu lintas di jalan raya menggunakan kamera ...

Satpolair Baubau evakuasi korban kecelakaan kapal terbalik

Satuan Polisi Air (Satpolair) Polres Baubau, Sulawesi Tenggara, mengevakuasi dua korban kecelakaan kapal laut terbalik akibat dihantam ombat saat ...

Mafia tanah didakwa cuci uang investor wisata senilai Rp15,36 miliar

Mafia tanah di Lombok, Nusa Tenggara Barat, bernama Zaenudin didakwa melakukan pencucian uang dari hasil penipuan seorang investor kawasan wisata ...

DPRD ingatkan Gubernur NTB tak main-main soal prokes COVID-19

Wakil Ketua DPRD Nusa Tenggara Barat, Mori Hanafi mengingatkan Gubernur, H Zulkieflimansyah untuk tidak main-main dalam menjalankan protokol ...

DPRD sesalkan Gubernur NTB melanggar prokes COVID-19

Ketua Komisi V DPRD Nusa Tenggara Barat TGH Mahally Fikri menyesalkan sikap Gubernur NTB H Zulkieflimansyah bersama sejumlah pejabat yang berenang di ...

ACT distribusikan makanan siap santap untuk korban banjir di Lombok

Organisasi nirlaba yang berpusat di Indonesia, Aksi Cepat Tanggap (ACT) menyalurkan bantuan makanan siap santap berupa ratusan bungkus nasi untuk ...

ACT NTB ikhtiar kirim 1000 ton bantuan ke Sulbar dan Kalsel

Organisasi nirlaba yang berpusat di Indonesia, Aksi Cepat Tanggap (ACT) Cabang Nusa Tenggara Barat berikhtiar untuk mengirim sebanyak 1.000 ton ...

Apjati NTB siapkan CPMI ke Arab Saudi

Asosiasi Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia (Apjati) Nusa Tenggara Barat menyiapkan calon pekerja migran Indonesia (CPMI) yang akan bekerja di ...

Kompetisi barista di Lombok

Peserta meracik kopi saat mengikuti kompetisi barista di Hotel Sheraton Senggigi, Kecamatan Batulayar, Lombok Barat, NTB, Jumat (29/1/2021). ...

Update positif COVID-19 NTB bertambah 107 kasus

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Nusa Tenggara Barat mencatat tambahan kasus positif COVID-19 di provinsi itu mencapai 107 ...

Kementan berikan kuota urea bersubsidi 172.604 ton untuk NTB

Kementerian Pertanian (Kementan) memberikan kuota pupuk urea bersubsidi kepada petani di Nusa Tenggara Barat sebanyak 172.604 ton untuk menunjang ...

Sekda NTB mengingatkan BPSK tantangan sengketa perdagangan daring

Sekretaris Daerah (Sekda) Nusa Tenggara Barat (NTB) H Lalu Gita Ariadi mengingatkan para pengurus Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK) atas ...

DPRD dukung gagasan Menparekraf jadikan Mandalika "sport tourism"

Wakil Ketua DPRD Nusa Tenggara Barat, Mori Hanafi mendukung gagasan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno yang menjadikan ...

Kejati NTB: Kasus korupsi aset 6,9 hektare berpeluang naik penyidikan

Kasus dugaan korupsi penjualan aset berupa 6,9 hektare lahan milik Pemerintah Kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, berpeluang naik ke tahap ...

Kapolda NTB merasa kembali muda setelah disuntik vaksin COVID-19

Kepala Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat (Kapolda NTB) Irjen Pol Mohammad Iqbal merasa seperti kembali muda setelah menjalani suntik vaksin ...