Tag: lintas batas

Kapuas Hulu fokus kembangkan lima obyek wisata

Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Kapuas Hulu Abang Chairul Saleh mengatakan lima obyek wisata di Kapuas Hulu berpotensi untuk ...

Israel ancam serang Rafah pada Ramadhan jika sandera tidak dibebaskan

Menteri Masa Perang Israel Benny Gantz mengancam akan menyerang Rafah selama bulan puasa Ramadhan jika warga Israel yang disandera kelompok Hamas ...

Hizbullah Lebanon, Israel baku tembak di perbatasan

Kelompok Lebanon Hizbullah dan pasukan Israel baku tembak di perbatasan pada Minggu (18/2) di tengah ketegangan yang meningkat antara kedua ...

Korban jiwa serangan Israel di Gaza bertambah jadi 28.858 orang

Jumlah korban yang meninggal akibat serangan Israel di Jalur Gaza bertambah menjadi 28.858 orang, dan lebih dari 68.600 lainnya terluka sejak 7 ...

Borrell desak Israel tidak melakukan serangan darat ke Rafah

Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa Josep Borrell pada Jumat mendesak Pemerintah Israel untuk tidak melakukan serangan militer di kota Rafah, Gaza ...

PBB: Lebih dari 88.000 penduduk mengungsi di Lebanon selatan

Meningkatnya permusuhan di Lebanon selatan telah mengakibatkan lebih dari 88.000 penduduk mengungsi, kata juru bicara PBB, Kamis ...

UAE akan sediakan internet satelit Starlink untuk RS lapangan Rafah

Uni Emirat Arab pada Rabu mengatakan sedang berupaya menyediakan layanan internet pita lebar satelit Starlink SpaceX untuk rumah sakit lapangan milik ...

Israel ancam lakukan operasi militer di Nablus, Tepi Barat

Militer Israel pada Kamis mengancam melakukan operasi militer mematikan di kota Nablus, Tepi Barat. Menurut para saksi, pasukan Israel menjatuhkan ...

Suara dari Sungai Utik untuk pemimpin baru

Suasana pagi itu tak seperti biasa di Dusun Sungai Utik. Pukul 06.30 WIB, warga yang biasanya sudah berangkat ke ladang, tampak berduyun-duyun menuju ...

Kapuas Hulu ekspor 6,9 ton ikan lewat pintu batas Kalbar-Malaysia

Balai Karantina Hewan Ikan dan Tumbuhan (BKHIT) Kalimantan Barat mencatat jumlah ekspor perikanan di Kabupaten Kapuas Hulu melalui Pos Lintas Batas ...

Indonesia-Singapura jalin kerja sama CCS untuk nol emisi karbon

Indonesia dan Singapura menandatangani letter of intent (LOI) untuk bekerja sama dalam kegiatan carbon capture and storage (CCS) guna mencapai nol ...

Pentagon: 186 personel jadi korban di Irak, Suriah, Yordania

Pentagon, markas besar Departemen Pertahanan Amerika Serikat, pada Senin (12/2) mengumumkan bahwa jumlah personel AS yang menjadi korban di Irak, ...

Pentagon: AS tidak ingin melihat ada penderitaan lagi di Gaza

Amerika Serikat (AS) pada Senin (12/2) menyampaikan keprihatinannya atas penderitaan warga di Jalur Gaza saat Israel melanjutkan serangannya ke ...

Israel larang masuk pelapor khusus PBB untuk Palestina

Pelapor khusus PBB untuk Palestina Francesca Albanese pada Senin (12/2) menegur keras Israel karena melarangnya masuk ke negara Zionis ...

Balai Karantina NTT gagalkan penyelundupan sosis ilegal Timor Leste

Satuan Pelayanan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Mota Ain, Balai Karantina Nusa Tenggara Timur (NTT), menggagalkan upaya penyelundupan 163 kilogram ...