Tag: liga arab

Trump: sudah waktunya untuk akui kedaulatan Israel atas Golan

Presiden AS Donald Trump pada Kamis (21/3) mengatakan sudah tiba waktunya untuk mengakui "kedaulatan Israel atas Dataran Tinggi Golan", ...

Menlu Palestina desak negara arab hadapi negara yang akui Al-Quds

Menteri Urusan Luar Negeri dan Ekspatriat Palestina Riyad Al-Malki pada Rabu (6/3) menyeru semua negara Arab agar melakukan tindakan guna menghadapi ...

Meskipun kesulitan, Afghanistan sumbang satu juta dolar as buatUnrwa

Afghanistan, negara yang telah dirongrong perang dan kesulitan, telah menjadi pendukung paling akhir buat Badan Pekerjaan dan Bantuan PBB untuk ...

LA sambut laporan PBB yang tuduh Israel lakukan kejahatan perang

Liga Arab (LA) pada kamis (28/2) menyambut baik hasil laporan PBB bahwa pasukan Israel melakukan kejahatan perang dengan membunuh orang Palestina di ...

Kantor PM Palestina sambut temuan komisi PBB mengenai protes Palestina

Kantor Perdana Menteri Palestina pada Kamis (28/2) menyambut temuan Komisi Penyelidikan Independen PBB mengenai protes di Wilayah Palestina yang ...

Rusia serukan Suriah kembali ke Liga Arab

Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov pada Sabtu (26/1) menyerukan dicairkannya keanggotaan Suriah di Liga Arab, dua bulan sebelum organisasi ...

Presiden Lebanon serukan pengungsi Suriah pulang

Presiden Lebanon Michel Aoun mendesak kekuatan-kekuatan dunia pada Ahad untuk meningkatkan usaha-usaha agar pengungsi Suriah kembali ke negara ...

Qatar tidak merasa perlu buka kembali Kedubes di Suriah

Menteri Luar Negeri Qatar pada Senin mengatakan bahwa dia memandang tidak perlu untuk membuka kembali kedutaan besar di Damaskus ataupun menunjukkan ...

Netanyahu: Brazil akan pindahkan kedutaan ke Yerusalem

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengungkapkan rencana Pemerintah Brazil untuk memindahkan kedutaan besarnya di Tel Aviv ke ...

PSIS lepas Bruno Silva musim depan

PSIS Semarang tidak akan menggunakan lagi jasa penyerang asal Brazil Bruno Silva untuk Kompetisi Liga 1 Indonesia musim 2019 setelah pemain itu ...

Suriah: UAE buka kembali kedutaan di Damaskus pada Kamis

Uni Emirat Arab (UAE) siap membuka kembali kedutaan besarnya di Damaskus pada Kamis, kata Kementerian Penerangan Suriah. Langkah itu akan menjadi ...

Pasukan Israel tewaskan warga Palestina di Tepi Barat

Seorang lelaki Palestina meninggal pada Kamis (20/12) di wilayah pendudukan Tepi Barat Sungai Jordan, kata Kementerian Kesehatan ...

Liga Arab desak Australia akui Palestina

Sekretaris Jenderal Liga Arab Ahmed Aboul-Gheit pada Ahad (16/12) menyeru Australia agar mengakui Jerusalem Timur sebagai ibu kota Negara ...

Presiden Sudan pemimpin pertama Arab yang kunjungi Suriah sejak perang

Presiden Sudan Omar al-Bashir tiba di ibu kota Suriah, Damaskus, pada Minggu (16/12) dalam kunjungan pertama pemimpin Arab sejak perang Suriah ...

Presiden Palestina bahas masalah Timur Tengah dengan Paus di Vatikan

Presiden Palestina Mahmoud Abbas dan Paus Fransiskus pada Senin (3/12) membahas masalah Timur Tengah dalam satu pertemuan di Vatikan, demikian ...