Tag: libur lebaran 2022

Lalu lintas di Tol Cipali pada akhir libur lebaran ramai lancar

Arus lalu lintas pada hari terakhir libur Lebaran Idul Fitri 1443 Hijruiah di ruas jalan Tol Cikopo-Palimanan (Cipali), Jawa Barat, Minggu petang ...

Angka kesembuhan COVID-19 bertambah 452 orang

Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 melaporkan angka kesembuhan COVID-19 bertambah 452 orang hingga Minggu, pukul 12.00 WIB. Data Satgas ...

Menko PMK jenguk korban seluncuran ambrol di Kenpark Surabaya

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan RI Muhadjir Effendy menjenguk korban seluncuran ambrol di kolam renang Kenpark ...

DLH Yogyakarta khawatir depo tidak mampu tampung sampah

Dinas Lingkungan Hidup Kota Yogyakarta mengkhawatirkan depo dan tempat pembuangan sampah sementara tidak mampu menampung sampah lebih banyak apabila ...

Pemkab Samosir peroleh PAD Rp243 juta selama masa libur Lebaran

Pemerintah Kabupaten Samosir, Sumatera Utara melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata berhasil meraih pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor ...

Wisata susur sungai Martapura di Banjarmasin

Sejumlah wisatawan menaiki kelotok (perahu mesin) saat berwisata di Sungai Martapura, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Minggu (8/5/2022). Wisata ...

Polri dinilai lebih siap kawal arus mudik dan balik Lebaran 2022

Polri dinilai lebih siap mengatur dan mengamankan perjalanan mudik dan balik libur Lebaran 2022 yang terbukti dari kesigapan anggotanya merespons ...

Kisah pengunjung yang menginap di Pantai Anyer akibat macet

Pasir putih, deburan ombak, langit biru cerah, angin yang sepoi-sepoi, dan ditemani oleh air kelapa muda menjadi harapan setiap wisatawan yang ingin ...

Pengunjung wisata di The Jungle Bogor capai 20.000 orang per hari

Manajemen wisata air The Jungle Waterpark Bogor mencatat pengunjung wahana kolam renang yang dikelolanya mencapai 20.000 orang per hari selama lima ...

Polresta Bogor data kepadatan lalin ke tempat wisata mulai menurun

Polresta Bogor Kota mendata kepadatan lalu lintas (lalin) ke tempat-tempat wisata di wilayahnya mulai menurun dalam tiga hari belakangan ini, sejak ...

Jumlah wisatawan dari Kota Batu mulai menurun

Jumlah kendaraan wisatawan yang meninggalkan wilayah Kota Batu, Jawa Timur, pada H+4 perayaan Idul Fitri 1443 Hijriah dilaporkan mulai menurun ...

Polisi Gresik bagikan masker di lokasi wisata

Aparat Kepolisian Resor Kabupaten Gresik, Jawa Timur, membagi-bagikan masker di lokasi wisata, untuk memastikan penerapan protokol kesehatan pada ...

Tim pengurai lakukan penyekatan di jalur utama Bandung-Cianjur

Tim pengurai kemacetan Polres Cianjur, Jawa Barat, bersama anggota pos pengaman melakukan penyekatan di sejumlah titik rawan macet di sepanjang ...

Kebun teh Puncak, wisata ramah dan murah pilihan warga

Warga memilih kawasan kebun teh di Puncak, Bogor Jawa Barat sebagai salah satu lokasi wisata ramah dan murah selama masa libur Lebaran 2022 ...

Sepanjang libur hari raya 38.414 tiket KA Siliwangi terjual

Stasiun Kereta Api Cianjur, Jawa Barat, mencatat sepanjang libur hari raya hingga H+4 lebaran tiket perjalanan kereta api Siliwangi jurusan ...