Tag: letusan

Anak-anak Sudan dihantui trauma psikologis akibat konflik sipil

Lantaran tidak bisa bersekolah selama lebih dari setahun, Ahmed Adam, seorang anak laki-laki berusia 11 tahun yang tinggal di bagian selatan ...

Letusan gunung berapi di Islandia picu aliran lava deras

ANTARA - Gunung berapi di Islandia meletus, memuntahkan lava setinggi 50 meter dan memicu aliran lava cukup deras. Pihak berwenang mengevakuasi ...

Badan Geologi ingatkan warga waspada banjir lahar Gunung Ile Lewotolok

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengingatkan masyarakat untuk mewaspadai potensi banjir lahar hujan dari Gunung Ile ...

Pemkab Lembata buat Aliran api antisipasi aliran lava Gunung Lewotolok

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lembata, Nusa Tenggara Timur (NTT), telah membuat ilaran api untuk mencegah aliran lava Gunung Ile Lewotolok membakar ...

Gunung Marapi kembali erupsi Kamis siang, lontarkan abu setinggi 2 km

Gunung Marapi di Sumatera Barat (Sumbar) kembali erupsi yang terlihat sangat jelas dari berbagai daerah di provinsi itu, termasuk Kota ...

Gunung Semeru kembali erupsi Rabu pagi, tinggi letusan 500 meter

Gunung Semeru yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dan Malang, Jawa Timur (Jatim), kembali erupsi dengan letusan yang teramati setinggi 500 ...

Petani perlu mitigasi bencana agar tak larut dalam kerugian

Saat ini beberapa wilayah mengalami bencana alam berupa longsor, gempa Bumi, dan terkini banjir bandang di Kabupaten Agam, Tanah Datar, dan Padang ...

Badan Geologi ingatkan masyarakat potensi bahaya pada Gunung Kelimutu

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengingatkan masyarakat dan pengunjung Gunung Kelimutu di Ende, Nusa Tenggara Timur (NTT) ...

Gunung Semeru kembali erupsi selama 130 detik

Gunung Semeru yang memiliki ketinggian 3.676 meter di atas permukaan laut (mdpl) kembali erupsi dengan waktu sekitar 130 detik berdasarkan catatan ...

Gunung Dempo hembuskan material erupsi setinggi 300 meter

Gunung Dempo bertipe strato dan memiliki ketinggian puncak 3.173 meter di atas permukaan laut menghembuskan material erupsi setinggi lebih kurang 300 ...

Awan vulkanik raksasa terbentuk akibat erupsi Gunung Ibu

Sebentuk awan abu raksasa setinggi enam kilometer terbentuk akibat peristiwa erupsi Gunung Ibu yang berlokasi di barat laut Pulau Halmahera, ...

Badan Geologi sebut letusan eksplosif Ile Lewotolok masih berlangsung

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral menyebut aktivitas erupsi atau letusan  eksplosif Gunung Api Ile Lewotolok di ...

Kemarin, Modifikasi cuaca sekitar Marapi hingga Kemenag protes Garuda

Beberapa peristiwa humaniora terjadi di tanah air sepanjang Jumat (24/5), di antaranya modifikasi cuaca lanjut dengan garam tabur di langit ...

Kawah Nirwana di Lampung Barat erupsi tiga kali Jumat pagi

Kepolisian Resor (Polres) Lampung Barat meminta kepada warga untuk tetap waspada dan tidak panik terhadap adanya erupsi Kawah Nirwana yang ...

Gunung Semeru erupsi enam kali dengan letusan abu hingga 900 meter

Gunung Semeru yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dengan Malang, Jawa Timur mengalami enam kali erupsi secara terus menerus disertai letusan ...