Tag: letusan gunung merapi

Presiden Simak Laporan Kondisi Terkini Merapi

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada Rabu malam di Kantor Kepresidenan, Jakarta, menyimak laporan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana ...

Presiden Belum Putuskan Hadiri KTT G20

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono sampai Rabu malam belum memutuskan jika akan menghadiri pertemuan G20 di Seoul, Korea Selatan, yang akan dimulai ...

Partai Demokrat Berikan Bantuan Untuk Pengungsi Merapi

Departemen Pertanian Partai Demokrat memberikan bantuan makanan dan pakaian untuk para pengungsi korban bencana alam meletusnya Gunung Merapi yang ...

Letusan Merapi Harus Bisa Dimaanfaatkan

Anggota Dewan Pertimbangan Presiden bidang Ekonomi dan Lingkungan Emil Salim mengatakan letusan Gunung Merapi harus bisa dimanfaatkan di masa ...

Presiden Minta TNI Siap Untuk Penanggulangan Bencana

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menegaskan, Tentara Nasional Indonesia dan Kepolisian Republik Indonesia harus selalu siap untuk operasi militer ...

25 Mantan PSK Jadi Relawan

Sebanyak 25 mantan Pekerja Seks Komersial (PSK) yang tinggal di sekitar Kampung Kenteng, Silir, Solo, Jawa tengah, menjadi relawan juru masak di ...

Menag Kunjungi Jemaah Asal Magelang

Menteri Agama Suryadharma Ali menyempatkan diri mengunjungi jemaah asal Magelang, Jawa Tengah, yang menempati magtab (rumah) nomor 506, dan ...

Pejabat Jangan Jadi "Wedhus Gembel"

Bupati Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, Suhardi Duka mengatakan, pejabat di Mamuju akan seperti "Wedhus Gembel" ketika tidak mampu menciptakan ...

Vulkanolog Jepang: Letusan Gunung Merapi Sulit Diprediksi

Ahli vulkanologi dari Universitas Kyoto Jepang Masato Iguchi mengatakan letusan Gunung Merapi yang beruntun sulit diprediksi sehingga langkah yang ...

Pengungsi Merapi di Sleman Capai 94.615 Orang

Pengungsi letusan Gunung Merapi di Kabupaten Sleman sampai 9 November pukul 19.00 WIB tercatat 94.615 orang yang menyebar hingga ke wilayah ...

Depresi dan Kecemasan Mulai Melanda Korban Merapi

Depresi dan kecemasan mulai terdeteksi diderita pengungsi akibat letusan Gunung Merapi di daerah Yogyakarta dan sekitarnya oleh tim kesehatan yang ...

Banjir Lahar, Jembatan Kali Senowo Hanyut

Jembatan Tutup Ngisor di aliran Kali Senowo yang menghubungkan Desa Sumber dengan Dusun Grogol, Desa Mangungsoko, Kecamatan Dukun, Kabupaten ...

25 Persen Pengungsi Merapi Bantul Anak Sekolah

Sebanyak 25 persen dari total sekitar 11.000 pengungsi letusan Gunung Merapi di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, merupakan anak usia ...

Anak Pengungsi Gunung Kidul Mulai Sekolah

Sebanyak 65 anak pengungsi letusan Gunung Merapi di posko pengungsian Rest Area Bunder, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, ...

Merapi Muntahkan Material 140 Juta Meter Kubik

Gunung Merapi muntahkan material vulkanik 140 juta meter kubik sejak meletus 26 Oktober 2010 sampai sekarang, atau melebihi volume material vulkanik ...