Tag: lembaga penjamin simpanan

BPK lakukan "semesta audit" keuangan negara dalam penanganan COVID-19

Badan Pemeriksan Keuangan (BPK) melakukan "Semesta Pemeriksaan" (audit universe) untuk memeriksa pengelolaan keuangan negara yang digunakan ...

Saat purnatugas, Halim Alamsyah ingin menikmati pensiun dan mengajar

Tak lama lagi, Ketua Dewan Komisioner Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) Halim Alamsyah akan memasuki masa purnatugas di usianya yang sudah memasuki 63 ...

OJK dan LPS perbarui kerja sama optimalkan penanganan bank

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) sepakat untuk memperbarui kerja sama dan koordinasi untuk memperlancar serta ...

Menkeu: Pemerintah fokus benahi sistem KSSK

ANTARA -  Menteri Keuangan Sri Mulyani, Jumat (4/9), menegaskan pemerintah berupaya memperbaiki landasan penanganan permasalahan industri bank ...

Pengamat: Sinergi lembaga keuangan negara percepat pemulihan ekonomi

- Direktur Riset CORE Indonesia Piter Abdullah menilai, sinergi antar Bank Indonesia (BI), Otoritas Jasa Keuangan (OJK), dan Lembaga Penjamin ...

Ekonom: Cegah krisis bukan perppu reformasi keuangan solusinya

Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Drajad Wibowo mendorong lembaga yang ada di dalam Komite Stabilitas Sistem Keuangan ...

Perbanas: Perppu reformasi keuangan berpotensi picu sentimen negatif

Perhimpunan Bank Umum Nasional (Perbanas) menilai rencana penerbitan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) tentang Reformasi Sistem ...

Kemarin, Pertamina diskon Pertalite hingga Menhub tegur Batik Air

Berbagai berita ekonomi disiarkan Kantor Berita Antara pada Senin (31/8), dari PT Pertamina (Persero) yang mendiskon harga Pertalite sebesar Rp1.200 ...

CORE nilai BI dan OJK telah jalankan fungsi dengan baik

Direktur riset Center of Reform on Economic (CORE) Indonesia Piter Abdullah menilai Bank Indonesia (BI), Otoritas Jasa Keuangan (OJK), serta Lembaga ...

LPS pertahankan bunga penjaminan rupiah di bank umum 5,25 persen

Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mempertahankan tingkat bunga penjaminan (LPS Rate) untuk simpanan rupiah di bank umum sebesar 5,25 persen dan di Bank ...

Mekeng dukung penerbitan Perppu Reformasi Sistem Keuangan

Anggota Komisi XI DPR Melchias Markus Mekeng mendukung rencana pemerintah menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) tentang ...

LPS minta waspadai NPL yang naik pada masa pandemi

Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) meminta perbankan untuk mewaspadai kinerja kredit bermasalah (NPL) yang per Juni 2020 mencapai 3,11 persen atau naik ...

OJK cabut izin usaha BPR Lugano di Bantar Gebang Bekasi

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencabut izin usaha PT Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Lugano, yang beralamat di Jalan Sawo Raya Setu Nomor 41/7, Bantar ...

PDIP merasa bangga Megawati dapat penghargaan dari Presiden

Dewan Pimpinan Pusat Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan merasa bangga dengan ketua umumnya, Megawati Soekarnoputri yang mendapatkan ...

Wapres minta DPD mediasi MUI dengan BPJPH soal UU Jaminan Produk Halal

Wakil Presiden Republik Indonesia Ma'ruf Amin meminta DPD RI melakukan mediasi antara Majelis Ulama Indonesia (MUI) dengan Badan Penyelenggara ...