Tag: lebaran 2023

Libur Lebaran, warga Riau hanyut saat berenang di Pantai Padang

Warga Pondok Cindur, Kabupaten Rokan Hulu, Provinsi Riau, Sandi (21)  hanyut saat berenang di Pantai Danau Cimpago, Kota Padang, Sumatera Barat ...

Hunian hotel di Garut capai 99 persen saat Lebaran 2023

Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kabupaten Garut, Jawa Barat, menyampaikan tingkat hunian hotel di Garut mencapai 99 persen saat Idul ...

Wakil Wali Kota ingatkan tunjukkan citra baik wisata Bengkulu

Wakil Wali Kota Bengkulu Dedy Wahyudi mengingatkan semua elemen masyarakat agar menunjukkan citra baik pariwisata Bengkulu kepada wisatawan yang ...

Polda Metro Jaya siapkan 600 personel pada arus milir Lebaran

Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya telah menyiapkan sekitar 600 personel untuk mengatur lalu lintas arus milir (balik ke hilir) Lebaran ...

Kapal Nggapulu tiba lebih awal di Pelabuhan Tanjung Priok

Kapal Nggapulu yang melakukan pelayaran jarak jauh rute Fak-fak, Kaimana, Dobo, Tual, Banda Naira, Ambon, Bau-bau, Makassar, Surabaya, dan Jakarta ...

Bandara Sentani lakukan persiapan arus balik Lebaran 2023

PT Angkasa Pura I Bandara Sentani di Kabupaten Jayapura, Papua melakukan persiapan dalam rangka mengantisipasi lonjakan penumpang saat arus balik ...

LRT Sumsel tambah 8 perjalanan pada Lebaran 2023

PT KAI Divre III Palembang menambah 8 perjalanan light rail transit (LRT) Sumsel selama musim libur Lebaran 2023 menyusul adanya lonjakan ...

Pelabuhan Bakauheni mulai dipadati kendaraan pemilir pada H+1

Pelabuhan Bakauheni, Lampung Selatan, Lampung mulai dipadati ratusan kendaraan roda empat yang hendak kembali menyeberang menuju Pelabuhan Merak, ...

Polda Jatim catat peningkatan kasus laka lantas saat libur Lebaran

Direktorat Lalu Lintas Kepolisian Daerah Jawa Timur mencatat peningkatan kejadian kecelakaan lalu lintas pada masa libur Lebaran 2023 di wilayah ...

Arus balik sepeda motor lewat Kalimalang masih sepi

Arus balik yang menggunakan sepeda motor di jalur Kalimalang, Bekasi, Jawa Barat, masih sepi pada H+1 Idul Fitri 1444 Hijriah pada ...

Warga bantu ganjal kendaraan di tanjakan saat ada kepadatan di Nagreg

Sejumlah warga membantu mengganjal ban kendaraan saat adanya kepadatan akibat arus wisata dan arus balik pada momen libur Idul Fitri 1444 Hijriah di ...

KAI Cirebon memprediksi puncak arus balik terjadi 24 dan 25 April

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 3 Cirebon, Jawa Barat menyatakan puncak arus balik penumpang di wilayah kerjanya terjadi pada 24 dan 25 April ...

Polres Jombang fasilitasi balik gratis ke Surabaya

Kepolisian Resor Jombang, Polda Jawa Timur, menyediakan fasilitas dua bus dengan 100 kursi secara gratis dalam program balik gratis Lebaran Idul ...

Menhub berikan sejumlah catatan harus diantisipasi di masa arus balik

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menyampaikan sejumlah catatan yang harus diantisipasi masyarakat pada masa arus balik Lebaran ...

KAI Cirebon adakan pameran UMKM di stasiun

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 3 Cirebon, Jawa Barat, mengadakan pameran hasil karya pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di Stasiun ...