Tag: lebaran 2023

Puncak arus balik di Bandara Lombok diperkirakan capai 7.500 penumpang

PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat memperkirakan puncak arus balik Lebaran 2023 di bandara tersebut akan mencapai ...

Pembukaan IHSG usai cuti Lebaran

Layar menampilkan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Rabu (26/4/2023). Usai cuti bersama Lebaran 2023, ...

ASDP sebut penumpang gunakan feri dari Sumatera ke Jawa naik 10 persen

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) menyebut penumpang  yang hendak menyeberang dari pulau Sumatera ke Jawa menggunakan feri naik 10 persen ...

43.852 pemudik melintas melalui Bandara El Tari selama Idul Fitri

Posko Terpadu Lebaran 2023 Bandara El Tari Kupang, Nusa Tenggara Timur melaporkan terhitung sejak 14 April 2023 hingga Senin (24/4) total jumlah ...

Sekjen: Jajaran sekretariat KPU pusat-daerah tiadakan halalbihalal

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Bernad Dermawan Sutrisno menyampaikan jajaran sekretariat KPU dari pusat hingga daerah ...

18 polres di Jateng sediakan bus pemudik balik gratis

Sebanyak 18 polres di Jawa Tengah menyediakan bus gratis bagi para pemilir (pemudik arus balik) yang akan kembali ke berbagai daerah tempatnya ...

KAI Daop 2 tambah armada KA arus balik guna akomodir arahan pemerintah

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 2 menambah satu armada kereta api (KA) untuk arus balik guna mengakomodir arahan dari pemerintah yang mengimbau ...

Terminal Kampung Rambutan aman dan kondusif H+3 Lebaran

Komandan regu pos pelayanan terpadu Terminal Kampung Rambutan Goro Isworo menyatakan situasi H+3, Rabu, arus balik Lebaran Terminal Kampung Rambutan ...

Sebanyak 81.776 penumpang tiba di Bandara Soetta pada arus balik H+3

Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) melaporkan terdapat sebanyak 81.776 penumpang yang tiba pada arus balik hari ini atau H+3 Lebaran ...

PMI : Mabuk laut dominasi keluhan pemilir kapal di Tanjung Priok

Petugas Posko Kesehatan Palang Merah Indonesia (PMI) di Pelabuhan Tanjung Priok mengatakan keluhan pusing, mual, dan lemas akibat mabuk laut ...

Ribuan kendaraan roda dua padati Pelabuhan Bakauheni pada H+3

Pelabuhan Bakauheni, Lampung Selatan dipadati arus balik sepeda motor yang hendak menyeberang menuju Pelabuhan Merak, Banten pada Rabu atau H+3 ...

Volume kendaraan lintasi Tol Cisumdawu lebih tinggi saat arus balik

Volume kendaraan yang melintasi Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu), Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, saat arus balik Lebaran 2023 lebih ...

Pergerakan pemilir sepeda motor H+3 di Kalimalang cenderung landai

Pergerakan arus pemilir  menggunakan sepeda motor di sekitar Kalimalang, Bekasi terpantau masih landai pada H+3 Lebaran 2023. Pos Pelayanan ...

Polres Kulon Progo tingkatkan pengamanan objek wisata selama Lebaran

Kepolisian Resor Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta meningkatkan pengamanan objek wisata selama libur Lebaran 2023 untuk mengantisipasi ...

PMI Jaksel sediakan posko kesehatan di enam lokasi selama Lebaran

Palang Merah Indonesia Jakarta Selatan (PMI Jaksel) menyediakan posko kesehatan di enam  lokasi  meliputi pusat perbelanjaan hingga tempat ...