Tag: laut merah

Statistik Grand Prix Arab Saudi di Jeddah

Setelah balapan pembuka musim 2024 yang intens di Bahrain, para pembalap Formula 1 siap melanjutkan persaingan mereka di putaran kedua musim ini ...

Houthi sebut AS dan Inggris serang Bandara Al Hudaydah di Yaman Barat

Kelompok Houthi Yaman pada Rabu mengatakan bahwa Amerika Serikat dan Inggris melakukan dua serangan udara kepada Bandara Internasional Al Hudaydah di ...

Pertamina International Shipping cetak laba 330 juta dolar AS di 2023

PT Pertamina International Shipping (PIS), Subholding Integrated Marine Logistics Pertamina membukukan laba bersih sebesar 330 juta dolar AS di 2023, ...

Serangan udara baru AS-Inggris targetkan Houthi di Yaman

Kelompok Houthi Yaman melaporkan serangan udara baru AS-Inggris di utara provinsi Sadaa, Senin (4/3). Televisi Al-Masirah yang dikelola oleh ...

Italia tembak jatuh drone Houthi di Laut Merah

Italia menembak jatuh sebuah pesawat nirawak (drone) yang diluncurkan kelompok Houthi Yaman, kata Kementerian Pertahanan (Kemenhan). Kapal ...

TNI AL kunjungi militer Arab Saudi usai lakukan misi kemanusiaan

Tentara Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Laut (AL) melakukan kunjungan ke pihak militer Arab Saudi setelah melakukan misi kemanusiaan mengantarkan ...

Serangan udara koalisi pimpinan AS gempur ibu kota Yaman

Pesawat-pesawat tempur milik koalisi pimpinan Amerika Serikat (AS) menyerang ibu kota Yaman, Sanaa, pada Sabtu (24/2) malam, demikian menurut laporan ...

Houthi akan selamatkan kapal Inggris dengan imbalan bantuan masuk Gaza

Kelompok Houthi Yaman pada Sabtu (24/2) mengatakan akan mengizinkan kapal Inggris Rubymar yang tenggelam di Teluk Aden untuk dapat diselamatkan ...

Media laporkan AS-Inggris lancarkan serangan di Ibu Kota Yaman

Amerika Serikat dan Inggris telah melancarkan serangan udara di ibu kota Yaman, Sanaa, demikian laporan televisi Al Masirah yang berafiliasi ...

Pengusaha Libya dan Tunisia bidik impor produk dari Indonesia

Sejumlah pengusaha dari Libya dan Tunisia yang dipimpin oleh Kuasa Usaha Ad Interim/Minister KBRI Tripoli Dede Achmad Rifai berkunjung ke Graha Kamar ...

Houthi Yaman dan Uni Eropa bahas soal keamanan Laut Merah

Kelompok Houthi Yaman melakukan pembicaraan konstruktif dengan Uni Eropa terkait keamanan di Laut Merah pada Rabu (21/2). Hussein Al-Azzi, pejabat ...

Ekonom: Rupiah menguat karena arus masuk dana asing di pasar modal RI

Kepala Ekonom PT Bank Central Asia Tbk (BCA) David Sumual mengatakan nilai tukar rupiah mengalami penguatan lebih karena adanya arus masuk dana ...

Operasi EU Laut Merah untuk cegat dan hancurkan penyerang kapal dagang

Operasi angkatan laut Uni Eropa (EU) di Laut Merah adalah "mencegat dan menghancurkan" apa pun yang menyasar kapal komersial di wilayah ...

Pendapatan Terusan Suez turun 40-50 persen sejak perang Gaza

ANTARA - Presiden Mesir Abdel Fattah El-Sisi pada Senin (19/2), mengungkapkan pendapatan negaranya lewat Terusan Suez menurun sebesar 40 sampai 50 ...

OJK: Sentimen positif global topang penguatan sektor keuangan RI

Kepala Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar mengatakan sentimen pasar keuangan global yang cenderung positif dapat menjadi ...