Tag: laut hitam

Rusia Mulai Tarik Pasukan Dari Georgia

Pasukan Rusia, Sabtu, meninggalkan kamp pertama mereka di dekat pelabuhan strategis Poti, barat Geogia, sesuai dengan kesepakatan yang dirampungkan ...

Harga Minyak Terus Turun

Harga minyak dunia kembali turun menyusul kekhawatiran dunia tentang bakal berkurangnya permintaan akibat melonjaknya ongkos bahan bakar yang ...

Iran Peringatkan AS Tak Campuri Kemelut Kaukasus

Iran memperingatkan Amerika Serikat atas campur tangan dalam kegentingan Kaukasus, kata kantor berita ISNA pada Senin. "Kekuasaan di luar ...

Kapal AS Berlabuh di Georgia

Sebuah kapal Angkatan Laut AS yang membawa bantuan kemanusiaan tiba Minggu di kota pelabuhan Laut Hitam Georgia, Batumi. Kapal itu adalah ...

Pasukan Rusia Masih Berada di Georgia

Pasukan Rusia dalam jumlah kecil masih berada di dalam daerah Georgia, Minggu dan negara-negara Barat menuntut Moskow menaik pasukannya dari satu ...

Sarkozy Minta Medvedev Tarik Tentara Dari Poti

Presiden Perancis Nicolas Sarkozy telah membicarakan situasi di Gerogia dengan rekannya dari Rusia Dmitry Medvedev Sabtu dan minta pada Rusia untuk ...

Kapal Perang AS Menuju Georgia

Satu dari tiga kapal perang AS yang membawa bantuan kemanusiaan ke Georgia bergerak melewati selat Turki menuju Laut Hitam, Jumat, dan dijadwalkan ...

AS Akan Kirim Kapal Induk Ketiga ke Laut Hitam

Militer AS telah merencanakan untuk mengerahkan kapal induk ketiga ke Laut Hitam pada akhir Agustus, kata Angkatan Laut AS, Kamis. Menurut ...

Presiden Suriah Dukung Rusia dalam Konflik Georgia

Serangan militer Rusia terhadap Rusia dapat dibenarkan, kata Presiden Suriah Bashar al Assad, Kamis dalam satu dukungan yang diberikan negara asing ...

Rusia Kirim Peluncur Rudal ke Ossetia Selatan

Rusia menggelar beberapa peluncur rudal SS-21 dan perlengkapannya ke Ossetia Selatan sehingga ibukota Georgia Tbilisi berada dalam jarak jangkau, ...

Ledakan Jembatan KA di Georgia Hambat Minyak Azeri

Azerbaijan menunda ekspor minyak melalui pelabuhan di Barat Georgia, Minggu, setelah ledakan merusakkan jembatan kereta api (KA) utama di daerah ...

Harga Minyak Turun di Bawah 114 Dolar AS Per Barel

Harga minyak tergelincir menjadi di bawah 114 dolar AS pe barel, Jumat, karena turunnya sentimen karena permintaan dunia terhuyung-huyung dan ...

Georgia Tuduh Rusia Hancurkan Fasilitas Militer

Pihak berwenang Georgia menyatakan, Kamis, pasukan Rusia terus menghancurkan fasilitas-fasilitas militer negara itu. Badan penyiaran ...

Rusia Cela Pernyataan AS Soal Konflik Rusia-Georgia

Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov, Rabu, mengecam pernyataan yang dibuat oleh Presiden AS George W. Bush mengenai konflik antara Rusia dan ...

Harga Minyak Sedikit Menguat di Perdagangan Asia

Harga minyak dunia sedikit menguat di perdagangan Asia, Rabu, namun kekhawatiran terhadap permintaan kemungkinan akan menghentikan kenaikan ...