Tag: latar belakang

Bamsoet sebut pentingnya Kabinet 2024-2029 diisi figur kompeten

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menyebut pentingnya kabinet pemerintahan 2024—2029 diisi oleh figur yang kompeten, berintegritas, dan memiliki ...

Menara Kembar “diserbu” warga saat libur Idul Fitri

ANTARA - Kawasan Menara Kembar Petronas di Kuala Lumpur, Malaysia, ramai dikunjungi warga dan wisatawan saat libur perayaan Idul Fitri 1445 Hijriah, ...

DMI harap zona integriras tetap terpelihara dengan baik di Jayapura

Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kabupaten Jayapura, Papua, Sakarudin mengharapkan zona integritas tetap terpelihara dengan baik di daerah ...

Google hadirkan alat edit bertenaga AI ke pengguna Google Foto gratis

Google mengumumkan bahwa beberapa fitur pengeditan yang ditingkatkan yang sebelumnya terbatas pada perangkat Pixel dan pelanggan berbayar – ...

GWK hadirkan fasilitas baru sambut libur Lebaran

Destinasi wisata budaya, Garuda Wisnu Kencana (GWK) di Kabupaten Badung, Bali, menghadirkan fasilitas baru yakni titian Garuda yang menjadi salah ...

WNI di Qatar jalankan shalat Idul Fitri 1445 H

Warga negara Indonesia (WNI) melaksanakan shalat Idul Fitri 1445 H yang diselenggarakan KBRI Doha di Tariq bin Ziyad Secondary School, Doha, Qatar, ...

Lebaran di Jepang bertepatan dengan sakura bermekaran

Lebaran di Jepang tahun ini bertepatan dengan sakura bermekaran yang menambah keindahan suasa di hari nan fitri tersebut. “Lebaran kali ini ...

Sekda Maluku sebut Idul Fitri 2024 perkokoh semangat toleransi

Sekretaris Daerah (Sekda) Maluku mengemukakan bahwa hari raya Idul Fitri 1445 Hijriah/2024 Masehi memperkuat semangat toleransi yang telah terbangun ...

Rektor UIN: Idul Fitri jadi perekat persaudaraan sesama manusia

Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu, Sulawesi Tengah Lukman S Thahir mengatakan Idul Fitri 1445 Hijriah menjadi momentum merekatkan ...

Jazuli: Idul Fitri momen perkuat nilai kebangsaan

Ketua Fraksi PKS DPR RI Jazuli Juwaini mengatakan Idul Fitri bukan hanya tentang perayaan keagamaan, tetapi juga momentum untuk memperkuat ...

MUI apresiasi pemuda Nasrani jaga toleransi umat beragama Jayapura

Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Jayapura, Papua, memberikan apresiasi kepada pemuda Nasrani setempat yang menjaga nilai-nilai toleransi ...

DKI sudah terima 149 aduan terkait THR

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta hingga saat ini telah menerima sedikitnya 149 aduan terkait tunjangan hari raya (THR) dari pekerja di ...

Imigrasi di Bali tolak masuk 318 WNA

Kantor Imigrasi Ngurah Rai, Bali, menolak masuk sebanyak 318 warga negara asing (WNA) selama Januari-Maret 2024 karena memiliki latar belakang kasus ...

Google kerjakan mode "desktop" yang ditingkatkan di Android 15

Google tengah mengerjakan mode "desktop" yang ditingkatkan untuk sistem operasi generasi terbaru yaitu Android 15. Sebelum membahas ...

Unpatti bekerja sama dengan UKIM implementasikan program MBKM

Universitas Pattimura (Unpatti) Ambon melakukan kerja sama dengan Universitas Kristen Indonesia Maluku (UKIM) untuk mengimplementasikan ...