Tag: laporan hasil pemeriksaan

Pemerintah Aceh raih opini WTP dari BPK

Pemerintah Aceh meraih opini wajar tanpa pengecualian atau WTP atas laporan keuangan tahun anggaran 2018 dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) ...

Polemik kenaikan pajak bumi bangunan Palembang 300 persen

Warga Kota Palembang merasa resah karena Pemkot Palembang menerbitkan Keputusan Wali Kota Nomor 17 tahun 2019 mengenai Nilai Jual Objek Pajak Bumi ...

Kotawaringin Timur kembali berhasil mempertahankan opini WTP

Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, kembali berhasil mempertahankan kinerja optimal dalam pengelolaan keuangan sehingga ...

Ombudsman Sumsel bentuk tim selidiki kenaikan pajak

Ombudsman Perwakilan Sumatera Selatan membentuk tim khusus untuk menyelidiki prosedural aturan kenaikan Pajak Bumi dan Bangunan yang diterapkan ...

Batang pertahankan opini WTP dari BPK

Pemerintah Kabupaten Batang mampu mempertahankan opini penghargaan wajar tanpa pengeculian (WTP) atas Laporan Hasil Pemeriksaan Daerah (LKPD) Tahun ...

Inspektorat Penajam rekomendasi pecat PNS bolos 100 hari

Inspektorat Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, memberikan rekomendasi sanksi pemberhentian dengan hormat atau pemecatan dalam laporan ...

5 kali Pemprov Papua raih opini WTP dari BPK

ANTARA-Pemerintah Provinsi Papua untuk kelima kalinya secara berturut-turut kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Hasil ...

Kejari Sumbawa bidik proyek Jembatan Sebeok

Kejaksaan Negeri Sumbawa, Nusa Tenggara Barat membidik proyek Jembatan Sebeok karena diduga telah terjadi penyimpangan dalam proses pengerjaannya ...

Pemprov DKI Jakarta kembali mendapat opini WTP

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dalam Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun ...

KIP Lhokseumawe ingatkan parpol laporkan dana kampanye

Hingga mendekati batas akhir penyerahan Laporan Penerimaan dan Pengeluaran Dana Kampanye (LPPDK) bagi peserta Pemilu 2019, baru Tiga partai politik ...

Turki dakwa pekerja ketiga Konsulat AS di Istanbul

Turki telah mendakwa seorang pekerja ketiga Konsulat Amerika Serikat, isteri dan puterinya atas tuduhan-tuduhan menjadi anggota teroris, demikian ...

BPK ungkap sejumlah temuan di laporan keuangan Pemda Sumbar

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) mengungkapkan sejumlah temuan dalam laporan keuangan Pemerintah Daerah Sumatera Barat mulai dari pertanggungjawaban ...

Sejumlah bupati di Bali serahkan LKPD 2018 ke BPK

Bupati Badung, Bali, I Nyoman Giri Prasta, Bupati Jembrana, I Putu Artha, Bupati Bangli, I Made Gianyar menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah ...

Opini WTP tercepat se-Indonesia dari BPK diraih Kabupaten Musi Banyuasin

Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (B{K) sebagai yang tercepat di ...

Komisi I DPR kritisi ratusan pelanggaran anggaran Kemhan/TNI

Anggota Komisi I DPR RI Effendy Simbolon mengkritisi adanya ratusan dugaan pelanggaran dalam anggaran Kementerian Pertahanan/TNI berdasarkan laporan ...