Tag: lalu lintas kendaraan

Jasamarga perbaiki akses keluar Simpang Susun Karawang

PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) melakukan pekerjaan pemeliharaan rutin di Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek dengan memperbaiki area akses keluar ...

Jalan Banjarwangi di Garut terdampak longsor bisa dilintasi kendaraan

Kepolisian Sektor Banjarwangi menyebutkan Jalan Raya Banjarwangi, Kabupaten Garut, Jawa Barat, yang terdampak bencana tanah longsor sudah bisa ...

287.032 kendaraan masuk Jakarta lewat Cikatama saat Operasi Lilin 2023

Polri mencatat sebanyak 287.032 kendaraan masuk ke wilayah Jakarta dari daerah lain melalui Gerbang Tol Cikampek Utama (Cikatama) saat Operasi ...

Kemenhub: Bus BTS segera layani masyarakat di Kabupaten Bogor

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Kementerian Perhubungan bersama Pemerintah Kabupaten Bogor menandatangani nota kesepahaman (MoU) ...

Ditlantas Jambi imbau warga lewat jalan alternatif menuju Kerinci

Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Jambi mengimbau kepada masyarakat untuk menempuh jalur alternatif untuk menuju Kabupaten ...

Ini kondisi arus balik Tahun Baru di Gerbang Tol Cikampek Utama

ANTARA - Arus lalu lintas kendaraan di Gerbang Tol (GT) Cikampek dari arah Palimanan menuju Jakarta terpantau ramai lancar, Senin (1/1) petang. ...

Jasa Marga terapkan "lawan arus" di Jalan Tol Jakarta-Cikampek

Atas diskresi kepolisian, PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) memberlakukan rekayasa lawan arus atau contraflow di kilometer (km) 70 sampai dengan ...

Jasa Marga kembali berlakukan contraflow di ruas Tol Jagorawi

PT Jasa Marga Tbk, atas diskresi kepolisian, mulai memberlakukan kembali rekayasa lalu lintas contraflow mulai KM 21 sampai dengan KM 11 ruas Tol ...

19.239 kendaraan kembali ke Jakarta melalui GT Cikatama

PT Jasamarga Transjawa Tol mencatat sebanyak 19.239 kendaraan kembali ke Jakarta melalui Gerbang Tol (GT) Cikampek Utama atau Cikatama pada Senin, ...

Polisi berlakukan bebas kendaraan saat Tahun Baru di jalan utama Garut

Kepolisian Resor Garut memberlakukan aturan bebas kendaraan malam hari atau car free night di jalan utama wilayah perkotaan Kabupaten Garut, ...

Polisi tingkatkan patroli premanisme di jalur wisata Darajat Garut

Sejumlah personel kepolisian meningkatkan patroli untuk mengantisipasi aksi premanisme di sepanjang jalur wisata Darajat, Kecamatan Pasirwangi, ...

Menhub minta toko oleh-oleh di Bali perhatikan layanan parkir

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi meminta pengelola toko oleh-oleh di Bali memperhatikan penyediaan layanan parkir, memastikan kendaraan ...

Dishub Kota Bandung turunkan 2.008 personel pada malam tahun baru

Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandung di Provinsi Jawa Barat menurunkan 2.008 personel untuk mengatur lalu lintas kendaraan pada malam ...

Arus kendaraan wisatawan mulai ramai jelang Tahun Baru di Pangandaran

Arus lalu lintas kendaraan wisatawan dari luar kota mulai ramai menjelang malam Tahun Baru 2024 yang mengarah ke kawasan objek wisata Pantai ...

Lancar, pemudik balik lebih awal hindari kepadatan di Pelabuhan Merak

Pergerakan penumpang pemudik H+4 Natal atau Jumat (29/12) di Pelabuhan Merak, Kota Cilegon, Banten, yang hendak menyeberang menuju Pelabuhan ...