Tag: lahar

Dua kelurahan rawan banjir material vulkanik erupsi Gunung Karangetang

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kepulauan Sitaro Sulawesi Utara menyatakan dua kelurahan yakni Bebali dan Tarorane di ...

Menteri PUPR dampingi Kaisar Jepang tinjau Sabo Dam Yogyakarta

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mendampingi Kaisar Jepang Hironomiya Naruhito meninjau Balai Teknik Sabo Dam, ...

Warga dilarang masuk dalam radius 2,5 km dari kawah Gunung Karangetang

Badan Geologi Kementerian ESDM melarang warga memasuki radius bahaya 2,5 kilometer dari kawah utama Gunung Karangetang, Kabupaten Kepulauan Sitaro, ...

Gunung Semeru erupsi setinggi 600 meter ke arah utara pagi ini

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mencatat ada erupsi berupa lontaran abu vulkanik setinggi lebih kurang 600 meter yang keluar ...

Siaga level III, Badan Geologi: 581 gempa guguran Gunung Karangetang

Pengamatan instrumental Badan Geologi Kementerian ESDM mencatat sebanyak 581 kali gempa guguran Gunung Karangetang di Kabupaten Kepulauan Sitaro, ...

Gunung Semeru alami gempa erupsi setiap hari

Gunung Semeru yang memiliki ketinggian 3.676 meter dari permukaan laut (mdpl) mengalami gempa erupsi atau letusan setiap harinya seiring dengan ...

PVMBG imbau warga tak dekati kawah Tompaluan Gunung Lokon

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Badan Geologi Kementerian ESDM mengimbau warga tidak melakukan aktivitas di sekitar kawah ...

Penduduk mengungsi setelah gunung di Filipina keluarkan lava, gas

Sedikitnya 14.000 orang dievakuasi dari sekitar gunung berapi yang memuntahkan lahar dan gas berbahaya di Filipina tengah. Pihak berwenang pada ...

Gunung Karangetang luncurkan guguran lava, mengarah ke Kali Batuawang

Pos Pengamatan Gunung Api (PGA) Karangetang, Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, mengamati terjadinya guguran lava yang mengarah ke Kali ...

Aktivitas Gunung Semeru masih didominasi gempa letusan dan guguran

Aktivitas Gunung Semeru yang memiliki ketinggian 3.676 meter di atas permukaan laut (mdpl) di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur masih didominasi gempa ...

Pos PGA: Aktivitas vulkanik Gunung Karangetang relatif menurun

Ketua Pos Pengamatan Gunung Api Karangetang, di Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, Yudia P Tatipang mengatakan, aktivitas vulkanik yang ...

Jarak luncur guguran lava Karangetang hingga 2.000 meter

Pos Pengamatan Gunung Api (PGA) Karangetang, Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara (Sulut) mengamati jarak luncur guguran lava maksimal mencapai ...

Pos PGA pantau guguran lava Karangetang mengarah ke sejumlah kali

Pos Pengamatan Gunung Api Karangetang, di Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara memantau guguran lava yang mengarah ke sejumlah kali yang ...

KTT ASEAN berdampak positif kedatangan wisata asing ke Blitar

Pemerintah Kota Blitar, Jawa Timur, menilai penyelenggaraan KTT ASEAN juga bisa berdampak positif terhadap kedatangan wisatawan asing terutama Asia ...

Pos PGA: Luncuran lava pijar Karangetang capai 1.500 meter

Pos Pengamatan Gunung Api Karangetang, Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulut, mencatat jarak luncuran lava pijar yang mengarah ke sejumlah kali mencapai ...