Tag: lahar dingin

Gunung Merapi menggembung, ahli minta masyarakat tidak panik

Ahli vulkanologi Universitas Gadjah Mada Agung Harijoko meminta masyarakat tidak panik menghadapi aktivitas deformasi berupa penggembungan Gunung ...

Diterjang banjir akibat hujan, jembatan di Sanden Bantul putus

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta menyatakan bahwa cuaca ekstrem berupa hujan dengan intensitas tinggi ...

Volkanolog ITB jelaskan tipe erupsi Gunung Merapi

Volkanolog Institut Teknologi Bandung (ITB) Dr Eng Mirzam Abdurrachman, ST MT menjelaskan, Gunung Merapi, Indonesia merupakan salah satu gunung aktif ...

Gunung Semeru luncurkan tujuh kali guguran lava pijar

Gunung Semeru yang memiliki ketinggian 7.676 meter dari permukaan laut (mpdl) yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dan Malang, Jawa Timur ...

Presiden Jokowi tinjau Sabo Dam pengendali lahar Gunung Merapi

Presiden Joko Widodo meninjau fasilitas Sabo Dam Kali Putih, sebuah prasarana yang dapat menjadi pengendali banjir lahar dari erupsi Gunung Merapi, ...

JICA-BNPB gelar pelatihan peringatan dini evakuasi banjir sungai

Japan International Coorporate Agency bekerja sama dengan Badan Nasional Penanggulangan Bencana, Badan Penanggulangan Bencana Daerah Sulawesi ...

PVMBG: Aktivitas Gunung Semeru didominasi gempa letusan dan embusan

Kepala Bidang Mitigasi Gunung Api Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Badan Geologi Kementerian ESDM, Hendra Gunawan mengatakan ...

BPBD Ternate antisipasi banjir lahar dingin Gunung Gamalama

ANTARA - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Ternate,  Provinsi Maluku Utara, mengantisipasi kemungkinan banjir lahar dingin dari ...

Tim peneliti UB Malang ciptakan aplikasi "Bromo Siaga"

Tim Peneliti Universitas Brawijaya (UB) Malang menciptakan inovasi baru dengan memanfaatkan perkembangan teknologi informasi (TI) dalam dunia ...

Sensor ketinggian air Sungai Boyong rusak, BPBD Sleman pasang CCTV

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, menemukan kerusakan pada sensor di Early Warning ...

Perbanyak wisatawan mancanegara, pariwisata Gunung Bromo dioptimalkan

Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elistianto Dardak mendorong optimalisasi sektor pariwisata Bromo Tengger Semeru, yang diharapkan mampu mendatangkan ...

Banjir lahar dingin kaldera tak terkait dengan erupsi Gunung Bromo

Kepala Sub Bagian Data Evaluasi Pelaporan dan Humas Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) Sarif Hidayat mengatakan kejadian aliran ...

PVMBG: Aktivitas Gunung Bromo kembali menurun pascaerupsi

Kepala Bidang Mitigasi Gunung Api Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Hendra Gunawan mengatakan aktivitas Gunung Bromo yang ...

Abu vulkanik Gunung Bromo mengarah ke Kabupaten Malang

Semburan abu vulkanik dari Gunung Bromo yang mengalami erupsi disertai lahar dingin pada Jumat sore kurang lebih pada pukul 16.37 WIB, mengarah ke ...

Gunung Bromo erupsi disertai lahar dingin

Gunung Bromo yang memiliki ketinggian 2.329 meter dari permukaan laut (mdpl) mengalami erupsi atau letusan pada Jumat sore pukul 16.37 WIB dan ...