Tag: label halal

PKK Jaksel dirikan warung virtual bagi UMKM

Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Jakarta Selatan membuat inovasi baru berupa warung virtual untuk mewadahi pelaku ...

Bangka Belitung segera bangun kampung pangan halal

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepulauan Bangka Belitung (Babel) bersama MUI akan membangun kampung pangan halal guna meningkatkan perekonomian ...

Pengamat: Industri wisata halal bersiap menyasar pasar universal

Dosen Ekonomi Islam Universitas Padjadjaran Ikram Nur Muharam menilai industri wisata halal akan lebih menyasar pada pasar atau konsumen yang lebih ...

Pemkot Depok fasilitasi IKM mendapatkan sertifikat halal

Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagin) Kota Depok, Jawa Barat, memberikan fasilitas kepada 20 Industri Kecil Menengah (IKM) agar bisa ...

IHLC-IPB kerja sama kembangkan sekolah bisnis untuk industri halal

Indonesia Halal Lifestyle Center (IHLC) dan Institut Pertanian Bogor (IPB) berkolaborasi dalam mengembangkan sekolah bisnis khusus untuk industri ...

Wapres: Sertifikasi halal gratis segera direalisasikan

Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengatakan penerapan biaya Rp0 atau gratis untuk proses sertifikasi label halal bagi usaha mikro kecil (UMK) akan ...

Wapres Ma'ruf pimpin rapat pelaksanaan jaminan produk halal

Wakil Presiden Ma’ruf Amim memimpin rapat tentang pelaksanaan Undang-undang Nomor 33 Tahun 2014 tentang Jaminan Produk Halal dengan memanggil ...

Pemerintah akan impor daging sapi dan kerbau tahun 2020

Kementerian Pertanian menyebutkan pemerintah berencana mengimpor daging kerbau sekitar 60 ribu ton serta daging sapi dan kerbau untuk kebutuhan ...

DPRD Bekasi desak eksekutif keluarkan regulasi sertifikasi halal

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, mendesak Pemerintah Kabupaten Bekasi mengeluarkan regulasi terkait sertifikasi ...

Wapres minta Indonesia jadi eksportir produk halal dunia

Wakil Presiden Ma'ruf Amin menyatakan bahwa Indonesia diharapkan mampu mengembangkan dan memperluas industri produk halal, yang pada akhirnya ...

Turis muslim global diperkirakan capai 158 juta orang di 2020

Bank Indonesia memperkirakan akan terdapat 158 juta turis muslim di industri pariwisata halal global pada 2020. Deputi Gubernur BI Dody Budi ...

Wapres Ma'ruf: Jangan hanya jadi pemberi sertifikat halal

Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengingatkan seluruh pelaku ekonomi, industri dan keuangan di Indonesia untuk tidak sekadar memberikan label halal ...

Cerdas jadi konsumen, lindungi diri dari produk beracun

Pepatah mengatakan, sesal kemudian tidak berguna, apa lagi jika menelan korban jiwa. Di sisi lain konsumen bisa belajar dan cerdas  memilih ...

Kemenperin minta MUI lengkapi laboratorium penunjang sertifikasi halal

Direktur Jenderal Industri Kecil Menengah dan Aneka Kementerian Perindustrian Gati Wibawaningsih meminta Majelis Ulama Indonesia untuk melengkapi ...

Produk kacamata bersertifikasi halal pertama diluncurkan

Produk kacamata bersertifikasi halal produksi PT Atalla Indonesia secara resmi diluncurkan oleh Direktur Jenderal Industri Kecil Menengah dan Aneka ...