Tag: kuota jamaah haji

Penerbangan perdana CJH Riau dimajukan dua hari

Penerbangan perdana calon jamaah haji (CJH) Riau tahun 1440H/2019 ke Arab Saudi yang direncanakan semula pada 8 Juli 2019, namun akan dimajukan ...

Pemerintah tambah jumlah tenaga kesehatan haji

Setelah merekrut 1.800 Tenaga Kesehatan Haji Indonesia dan Panitia Penyelenggara Ibadah Haji, Kementerian Kesehatan menambah 66 tenaga kesehatan yang ...

Jamaah calon haji Sleman diberangkatkan awal Juli 2019

Kementerian Agama Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta akan mulai memberangkatkan jamaah calon haji 2019 pada awal Juli sebanyak empat ...

Pelunasan BPIH kuota tambahan dibuka hingga 29 Mei

Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama (Kemenag) Aceh menyatakan masa pelunasan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) kuota tambahan sebanyak ...

113 CJH Kepri tidak lunasi BPIH tahap 1

Sebanyak 113 calon jamaah haji Provinsi Kepulauan Riau tidak melunasi Biaya Perjalanan Ibadah Haji (BPIH) 2019 tahap 1, yang ditutup pada akhir April ...

Kuota haji Kepri bertambah 210 orang

Kuota jamaah haji untuk Provinsi Kepulauan Riau yang berangkat pada musim haji 1440 Hijriah bertambah 210 orang, seiring dengan penambahan kuota haji ...

Pelunasan biaya haji tahap II dibuka Senin

Pelunasan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahap II dibuka pada Senin (30/4), kata Direktur Pelayanan Haji Dalam Negeri Muhajirin ...

Tambahan 10.000 kuota haji dibagi untuk seluruh provinsi

Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin menyatakan pemerintah akan membagi tambahan 10.000 kuota haji Indonesia secara proporsional untuk seluruh ...

Pemerintah siapkan petugas ekstra respons penambahan 10.000 kuota haji

Pemerintah melalui Kementerian Agama menyiapkan petugas ekstra untuk merespons adanya penambahan 10.000 kuota jamaah haji yang diberikan Arab Saudi ...

Presiden ceritakan permintaan tambahan kuota haji 10 ribu

Presiden Joko Widodo menceritakan proses permintaannya untuk mendapatkan tambahan kuota 10 ribu anggota jamaah haji Indonesia. "Setelah saya ...

19.401 calon haji reguler lunasi BPIH hari pada pertama

Sebanyak 19.401  calon haji reguler melunasi Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) 1440 Hijriyah/ 2019 Masehi pada hari pertama tahap I ...

KPHI: pemerintah harus kendalikan jamaah haji nonkuota

Komisi Pengawas Haji Indonesia mengatakan pemerintah harus segera mengendalikan jamaah haji nonkuota dengan mengaturnya melalui regulasi untuk ...

Menyoal kuota haji Indonesia 2019 yang tidak bertambah

Harapan antrean jamaah calon haji (JCH) agar lebih singkat pupus begitu otoritas Arab Saudi memastikan tidak akan menambah kuota berhaji bagi setiap ...

Artikel - Tambah kuota haji, antara harapan dan ganjalan

Jumlah pemeluk Islam di Indonesia yang terbesar apabila dibandingkan dengan populasi Muslim di negara lain, memiliki harapan agar kuota haji ...

Laporan dari Mekkah - Menag: penambahan daya tampung di Mina menjadi prioritas

Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan seberapapun tambahan kuota haji Indonesia jika tidak diimbangi dengan peningkatan ruang di Mina maka ...