Tag: krisis suriah

Utusan Rusia bertemu koalisi oposisi Suriah di Turki

Wakil Menteri Luar Negeri Rusia dan Utusan Presiden Mikhail Bogdanov bertemu dengan para pemimpin Koalisi Nasional Suriah di Istanbul, Minggu, ...

Banyak "teroris" terluka di Suriah dirawat di Israel

Pasukan pendudukan Israel, Rabu malam, mengangkut tiga "teroris" terluka dari Suriah ke rumah sakit di wilayah Palestina, yang didudukinya, sebagai ...

Kedubes AS peringatkan potensi serangan di tenggara Turki

Kedutaan Besar Amerika Serikat di Ankara, Rabu, mengatakan telah menerima laporan bahwa "kelompok-kelompok ekstremis" mungkin merencanakan serangan ...

Lebih dari 200.000 orang tewas dalam perang saudara Suriah

Perang saudara di Suriah telah menewaskan lebih dari 200.000 orang dalam waktu kurang dari empat tahun, kata satu kelompok pemantau kepada AFP, ...

Suriah hadapi gelombang teror

Menteri Kehakiman Suriah Najm al-Ahmad mengatakan negaranya menghadapi gelombang aksi teror yang ganas, dan memperingatkan akibat dari aksi tersebut ...

Tentara Suriah sergap 50 gerilyawan di dekat Damaskus

Militer Suriah pada Rabu (26/11) menewaskan 50 petempur oposisi dalam satu penyergapan di pinggiran timur Ibu Kota Suriah, Damaskus, kata stasiun ...

Iran-Turki upayakan penyelesaian politik bagi krisis Suriah

Iran dan Turki bersama-sama akan berusaha menemukan penyelesaian politik bagi krisis Suriah, kata Wakil Menteri Luar Negeri Iran Urusan Arab dan ...

ISIS jatuhkan jet tempur Suriah di Deir Az-zour

Petempur Negara Islam (IS) atau ISIS menembak jatuh satu jet tempur Suriah di Provinsi Deir Az-Zour, Suriah Timur, Minggu. Ini adalah pesawat tempur ...

Sembilan orang tewas dalam serangan rezim Suriah

Sembilan warga sipil, termasuk seorang wanita, tewas dalam serangan udara pemerintah Suriah Rabu di kota Raqa, kubu kelompok garis keras ISIS, kata ...

Impian anak-anak Suriah

Tak seperti kebanyakan orang dewasa yang impian mereka tampaknya telah pudar akibat krisis berkepanjangan di Suriah, anak-anak dari keluarga kaya ...

Warga Suriah serbu gudang pangan milik pemberontak

Bentrokan bersenjata meletus di kota Douma setelah penduduk yang lapar menyerbu gudang-gudang pangan milik satu kelompok pemberontak. ...

Serangan udara telah menewaskan 500 warga Suriah

Lebih dari 500 warga Suriah tewas atau terluka dalam serangan udara rezim di daerah oposisi dalam dua pekan terakhir, kata Observatorium Suriah ...

PBB : IS lakukan `kejahatan kemanusiaan` di Suriah

Kelompok Negara Islam (IS) melakukan kejahatan perang serta kejahatan terhadap kemanusiaan dalam skala besar di wilayah-wilayah yang dikuasainya di ...

Sergei Lavrov akan bertemu Walid Muallem di Moskow

Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov akan bertemu dengan sejawatnya dari Suriah, Menteri Luar Negeri Walid Muallem, di Moskow pada 26 November, ...

Oposisi Suriah kecam kebijakan membingungkan pimpinan AS

Pemimpin oposisi moderat Suriah dalam wawancara pada Selasa menuduh sekutu pimpinan Amerika Serikat menerapkan siasat membingungkan di Irak dan ...