Tag: krisis kemanusiaan

Serangan Pesawat AS Tewaskan 45 Anggota Taliban Pakistan

Sebuah pesawat mata-mata AS menewaskan sedikitnya 45 gerilyawan Taliban Pakistan, Selasa, ketika pesawat itu menyerang setelah pemakaman seorang ...

Militer Pakistan Diperintahkan Lenyapkan "Teroris"

Pemerintah Pakistan hari Kamis memerintahkan militer melenyapkan "teroris", sementara pasukan darat dan udara terus menggempur posisi militan yang ...

RS Dibom hingga 64 Tewas

Sedikit-dikitnya 64 warga sipil tewas dan 87 lainnya luka-luka pada hari Sabtu akibat serangan di rumah sakit terakhir yang tersisa di di Sri ...

Protes Darfur, Aktris Mia Farrow Mogok Makan

Mia Farrow memulai mogok makan pekan depan dalam upaya menarik perhatian internasional terhadap krisis kemanusiaan di Darfur, wilayah barat Sudah ...

AS Tingkatkan Tekanan Atas Sudan

Presiden Sudan Omar Hasan Al-Bashir akan dianggap bertanggung jawab atas "setiap kematian" akibat pengusiran 13 organisasi bantuan asing dari Sudan, ...

Parlemen Suriah Harap RI Pertahankan Hubungan Baik

Parlemen Suriah berharap Indonesia dan Suriah mempertahankan dan memanfaatkan hubungan baik untuk mendorong kerja sama di berbagai bidang. ...

Sekjen PBB: Akhiri Kekerasan Terhadap Wanita!

Sekjen PBB Ban Ki-moon Kamis minta pada para pemimpin dunia untuk mengakhiri kekerasan terhadap wanita di negara mereka, dalam pidato menjelang Hari ...

Parlemen Internasional Setuju Kirim Pencari Fakta ke Gaza

Sidang Luar Biasa Executive Committee IPU (Inter-Parliamentary Union) menyetujui usulan Ketua BKSAP DPR-RI, Abdillah Toha, untuk mengirim Komite IPU ...

RI Desak Parlemen Dunia Kirim Pencari Fakta ke Gaza

Indonesia mendesak Organisasi Parlemen Dunia atau Inter-Parliamentary Union (IPU) untuk mengirim komite pencari fakta ke  Gaza guna menyelidiki ...

Seperempat Juta Orang Terjebak dalam Pertempuran di Sri Lanka

Krisis kemanusiaan yang besar terungkap di Sri Lanka utara, saat sekitar 250.000 orang terperangkap dan "ratusan" orang tewas dalam pertempuran ...

Pejambon Coffee, Diplomasi Wayang Ala Indonesia

"Tapi, di kehidupan di dunia nyata ini, terkadang kita tidak dapat melakukan semua hal." Kata-kata itu meluncur dari bibir Menteri Luar Negeri ...

Indonesia Abstain Dalam Sidang Darurat PBB Tentang Agresi Israel

Pemerintah Indonesia bersikap abstain dalam pemungutan suara proses adopsi resolusi Sidang Darurat Majelis Umum PBB mengenai agresi Israel di Jalur ...

Australia di Bawah Pengaruh Kuat Pelobi Israel

Federasi Dewan Islam Australia (AFIC) mendesak pemerintah Australia mau memanfaatkan hubungan khususnya dengan Israel untuk mendesak Tel Aviv ...

Indonesia Optimistis Sidang Darurat PBB Hasilkan Resolusi

Pemerintah Indonesia optimistis bahwa Sidang Darurat Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) akan menghasilkan suatu resolusi yang mengecam ...

Presiden Dewan Islam: Sikap Australia "Sangat Mengecewakan"

Sikap politik pemerintah Australia dalam masalah krisis kemanusiaan yang menimpa rakyat Palestina di Jalur Gaza akibat aksi brutal militer Israel di ...