Tag: korupsi timah

Kejagung tetapkan lima tersangka baru korupsi timah

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung menetapkan tersangka baru perkara dugaan tindak pidana korupsi tata niaga ...

PT Timah bangun Kampung Rumah Adat Mapur lestarikan "Nuju Jerami"

PT Timah Tbk membantu membangun kawasan atau kampung rumah adat Gebong Memarong masyarakat Suku Mapur Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka ...

Hukum kemarin, 66 pegawai KPK dipecat hingga kasus DC viral

Beragam peristiwa hukum pada hari Rabu (25/4) telah dirangkum untuk dapat dibaca kembali oleh Anda, mulai dari 66 pegawai KPK pelaku pungli dipecat ...

Kejagung periksa pihak ESDM terkait penyidikan kasus korupsi timah

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung memeriksa tiga saksi, salah satunya dari pihak Kementerian Energi dan ...

Disinformasi! Polisi temukan 400 kilogram emas di rumah Sandra Dewi

Kejaksaan Agung (Kejagung) telah menetapkan suami artis Sandra Dewi, Harvey Moeis, sebagai salah satu tersangka dalam kasus korupsi komoditas timah ...

Kejagung hitung nilai lima smelter timah yang disita

Kejaksaan Agung Republik Indonesia segera menghitung nilai lima smelter timah yang disita penyidik di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung pada Senin ...

Kejagung-Kementerian BUMN rapatkan pengelolaan "smelter" timah sitaan

Kejagung bersama Kementerian BUMN akan segera merapatkan pengelolaan aset pada lima smelter (peleburan) timah yang disita penyidik di Provinsi ...

Kejagung tetapkan 16 tersangka pidana korupsi timah Babel

Kejaksaan Agung (Kejagung) Republik Indonesia telah menetapkan 16 tersangka yang berkaitan langsung dengan tindak pidana korupsi timah di Provinsi ...

Pj Gubernur Babel: Lima smelter sitaan Kejagung akan dikelola PT Timah

Penjabat Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Syafrizal ZA menyebutkan lima smelter timah sitaan Kejagung akan dikelola PT Timah Tbk, agar para pekerja ...

Kejakgung: Lima smelter timah sitaan di Babel tetap dikelola

Kejaksaan Agung (Kejagung) Republik Indonesia menyatakan lima smelter timah di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tetap dikelola, agar aset tersebut ...

Pemprov Babel-Kejakgung-Kementerian LH/ESDM bahas megakorupsi timah

Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung bersama Tim Aparat Penegak Hukum (APH) dari Kejaksaan Agung serta Kementerian Lingkungan Hidup dan ESDM ...

Kejagung sita PT RBT beserta asetnya terkait korupsi timah

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung bersama Tim Badan Pemulihan Aset Kejaksaan RI menyita perusahaan PT ...

Kemarin, fasilitas Anwar Usman hingga penyitaan smelter korupsi timah

Berbagai peristiwa hukum kemarin (21/3) menjadi sorotan, mulai dari MK klarifikasi soal Anwar Usman masih pakai fasilitas Ketua MK hingga Kejagung ...

Ahli sebut penuntasan kasus timah jadi pioner perbaikan sektor tambang

Tenaga Ahli Jaksa Agung Barita Simanjuntak mengatakan penuntasan kasus megakorupsi timah dapat menjadi pioner dalam upaya perbaikan di sektor ...

Pakar: Kejagung jadi penopang kepuasan publik atas kinerja Presiden

Pakar Hukum Pidana Universitas Al Azhar Indonesia Prof Suparji Ahmad menyebut Kejaksaan Agung menjadi penopang tingginya tingkat kepuasan publik ...