Tag: korlantas polri

Polri lakukan sterilisasi jelang "one way" di Km 47 Tol Cikampek

Korlantas Polri melakukan sterilisasi ruas jalan tol menjelang pemberlakuan rekayasa lalu lintas satu arah atau one way dan ganjil genap di ...

Menhub tinjau kesiapan pengamanan libur Lebaran 2022 di simpang Gadog

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengunjungi Pos Pelayanan Terpadu Jalur Wisata Puncak di simpang Gadog, Bogor, Kamis, serta meninjau ...

Jalur Tol Palikanci tersendat akibat bus terperosok di KM 210

Arus lalu lintas di Jalur Tol Palimanan-Kanci (Palikanci) Kabupaten Cirebon, Jawa Barat tersendat akibat bus terperosok di KM 210 pada Kamis, sekitar ...

Korlantas Polri imbau pemudik tidak berhenti di bahu jalan tol

Kepala Bagian Operasional (Kabagops) Korlantas Polri Kombes Eddy Djunaedi mengimbau kepada masyarakat yang hendak mudik untuk tidak berhenti di bahu ...

Arus lalu lintas di Gerbang Tol Merak padat

Arus lalu lintas di Gerbang Tol Merak, Banten, padat oleh kendaraan pemudik yang hendak menuju Pelabuhan Merak,  Kamis. Wadirlantas ...

Melayani dan melindungi pemudik agar semua tiba selamat

Semua akan tiba di tujuan dengan selamat untuk berlebaran di kampung halaman, jika puluhan juta pemudik mau bekerja sama dengan para petugas dari ...

Polri imbau pemudik Sumatera hindari rest area KM 57 Tol Cikampek

Memasuki puncak arus mudik tanggal 28 April esok, Polri mengimbau pemudik dari wilayah Sumatera yang akan bergerak menuju Timur Jawa agar menghindari ...

Polres Garut siapkan strategi satu arah, urai kemacetan di jalur mudik

Kepolisian Resor Garut, Jawa Barat menyiapkan strategi pemberlakuan satu arah untuk mengatasi kemacetan di jalur mudik lintas Limbangan maupun ...

Moeldoko ingatkan petugas agar jaga euforia pemudik

Kepala Staf Kepresidenan RI Moeldoko meminta seluruh petugas yang melayani arus mudik agar bertindak cepat dan solutif di lapangan agar mampu menjaga ...

Polri mulai berlakukan "contraflow" di KM 47 Tol Jakarta-Cikampek

Korlantas Polri mulai memberlakukan rekayasa lalu lintas dengan skema contraflow di KM 47 Tol Jakarta-Cikampek sampai GT Cikampek Utama guna ...

Ganjil genap belum digelar di GT Palimanan

Corporate Communication Gerbang Tol (GT) Palimanan Theresia Dyah mengatakan simulasi ganjil genap belum digelar di GT Palimanan pada Selasa (25/4) ...

Kapolri imbau masyarakat yang punya kesempatan bisa mudik lebih cepat

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyampaikan agar warga masyarakat yang sudah libur kerja dan sekolah dapat mudik lebih cepat, untuk ...

Polri keberangkatan 1.041 pemudik program mudik gratis

Kepala Korps Lalu Lintas Polri, Inspektur Jenderal Polisi Firman Shantyabudi, melepas keberangkatan 26 bus yang memuat 1.041 pemudik melalui ...

Arus mudik jalur Kalimalang-Bekasi belum alami kepadatan pada H-6

Kepala Unit Pengaturan Penjagaan Pengawalan Patroli (Rajawali) Polres Metro Bekasi Kota AKP Ganda Siburian mengatakan arus mudik di jalur ...

Lemkapi apresiasi kolaborasi Polri, mahasiswa, dan OKP gelar baksos

Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) Dr Edi Hasibuan mengapresiasi kolaborasi Polri, mahasiswa, dan organisasi ...