Tag: koper

Wali Kota Batu tak tahu ada penggeledahan KPK di tiga kantor dinas

Wali Kota Batu Dewanti Rumpoko menyatakan bahwa dirinya tidak mengetahui perihal adanya penggeledahan yang dilakukan Komisi Pemberantasan Korupsi ...

Polresta Banjarmasin bekuk kurir 84 kg sabu-sabu di Lampung

Satuan Reserse Narkoba Polresta Banjarmasin berhasil membekuk seorang kurir sabu-sabu beserta barang buktinya seberat 84 Kilogram dan ekstasi jenis ...

Polisi Surabaya tembak mati pengedar narkoba

Aparat Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Surabaya menembak mati seorang pengedar narkotika, psikotropika dan obat terlarang (narkoba) di ...

Orang Palestina di Yerusalem Timur terusir setelah bertahan 60 tahun

Bagi Nabil al-Kurd, terusir paksa dari rumahnya di Yerusalem Timur, tempat ia tinggal sejak 1950-an, akan jadi nasib yang lebih buruk daripada ...

Pengadaan bansos saat darurat ternyata rawan "diembat"

Gepokan uang dalam pecahan rupiah, dolar AS, dan dolar Singapura diperlihatkan oleh petugas  Komisi  Pemberantasan Korupsi (KPK) pada ...

Aparat gagalkan penyelundupan 40 ribu benih lobster via Batam

Kepala Cabang Pelni Batam Agus Suprijatno mengatakan pihaknya bekerja sama dengan aparat terkait berhasil menggagalkan upaya penyelundupan ...

KPK amankan Rp14,5 miliar terkait kasus korupsi Mensos

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengamankan uang sekitar Rp14,5 miliar terkait kasus korupsi yang menjerat Menteri Sosial (Mensos) Juliari Peter ...

Hashim Djojohadikusumo klarifikasi soal PT BSM dalam ekspor benur

Pengusaha sekaligus adik Menhan Prabowo Subianto, Hashim Djojohadikusumo bersama anaknya yang kini menjadi Calon Wakil Wali Kota ...

Anak Jusuf Kalla laporkan Ferdinand Hutahaean soal unggahan medsos

Muswira Kalla, anak mantan Wapres Jusuf Kalla melaporkan mantan kader Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean dan pemerhati sosial dan politik Rudi S ...

Perancang tas Longchamp Philippe Cassegrain meninggal akibat COVID-19

Perusahaan fesyen asal Prancis, Longchamp, pada Senin (30/11) telah mengumumkan kematian desainer sekaligus presidennya, Philippe Cassegrain, yang ...

Pilkada dalam bidikan KPK?

Dalam sepekan terakhir, berbagai peristiwa penting mencuat dan menjadi perhatian publik di seantero Tanah Air. Persoalan wabah virus corona telah ...

LIPI: Pengambilan lobster tidak ramah lingkungan rusak terumbu karang

Peneliti Pusat Penelitian Oseanografi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Rianta Pratiwi mengatakan pengambilan lobster tidak ramah lingkungan ...

LIPI: Potensi benih lobster laut Indonesia diperkirakan 20 miliar ekor

Peneliti Pusat Penelitian Oseanografi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Rianta Pratiwi mengatakan potensi benih lobster alam di laut ...

KJRI Jeddah tangani penemuan jenazah WNI dalam koper di Mekkah

Kementerian Luar Negeri dan KJRI Jeddah menangani  penemuan jenazah WNI di dalam  koper di wilayah Mina, Mekkah, Arab Saudi. Berdasarkan ...

Benih lobster jadi "tsunami" politik Prabowo dan Jokowi

nya. Baca juga: Kiara: Izin ekspor benih lobster bermasalah sejak awal Tidak politisasi Penangkapan yang dilakukan oleh KPK terhadap Edhy ...